Skip to main content

Category : Tag: Pn


ExxonMobil Serahkan CSR Pendidikan untuk SMPN 1 Palang

Siang ini, Selasa (3/10/2017), ExxonMobil melaksanakan serah terima bantuan perbaikan sarana prasarana sekolah SMPN 1 Palang kepada Bupati Tuban, H. Fathul Huda. Program tersebut merupakan bagian dari tanggung jawab sosial perusahaan atau CSR yang dilakukan di 12 sekolah di Kabupaten Tuban dan Bojonegoro.

Camat Tanggapi Isu Penculikan Siswa SMP 2 Jatirogo

Isu penculikan anak merebak di Jatirogo, Kabupaten Tuban, Jawa Timur akhir-akhir ini. Walau belum ada pelaku yang terungkap, namun orang tua diminta tidak lalai mengawasi anaknya.

Paradigma Bertani Harus Dirubah. Mengapa?

Dalam meningkatkan kesejahteraan petani harus diubah paradigma bertani. Sebab, selama ini upaya peningkatan kesejahteraan petani hanya berkutat pada pembenahan budidaya pertanian. Padahal potensi yang lebih besar justru berasal dari sektor argobisnisnya.

73 Sekdes Dipinang Kadesnya Kembali

Hari ini, Selasa (12/9/2017) batas akhir bagi kepala desa (Kades) yang menghendaki Sekretaris Desa (Sekdes) Pegawai Negeri Sipilnya (PNS) yang ditarik ke kantor kecamatan untuk kembali bertugas di pemerintahan desa.

Ribuan Masyarakat Ikuti Acara Mlaku Bareng UPK PNPM

Ribuan masyarakat Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, mengikuti kegiatan Mlaku Bareng bersama Kelompok Simpan Pinjam Perempuan (SPP), Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) se-kecamatan setempat.

Buka Puluhan Ribu Lowongan CPNS, Berapa PNS yang Pensiun di 2017?

Sebanyak 17.928 lowongan CPNS dibuka lagi untuk 61 instansi pemerintah baik pusat dan daerah. Bila ditambah dengan pembukaan lowongan CPNS gelombang pertama yang mencapai 19.210, maka total lowongan CPNS yang dibuka tahun ini mencapai 37.138.