Skip to main content

Category : Tag: Petani


Petani Sidomukti Diajari Buat Pupuk Decomposer

Sejumlah petani di Desa Sidomukti Kecamatan Kenduruan, Tuban diajari membuat pupuk decomposer. Praktik tersebut setelah mereka mengikuti Ngaji Tani yang digelar mahasiswa KKN PAR IAI Al-Hikmah Tuban, Minggu (15/8/2021).

KTNA Kecamatan Tuban Kritik Rencana Impor Beras

Kelompok Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban mengkritik rencana kebijakan impor beras oleh Pemerintah Pusat. Kebijakan tersebut kurang tepat, karena petani di berbagai daerah di Indonesia termasuk di Kabupaten Tuban sedang panen raya.

Puluhan Petani di Koro Merakurak Hadang Truk Pendistribusian Pupuk

Puluhan petani di Dusun Koro, Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban melakukan penghadangan terhadap kendaraan truk pengangkut pupuk. Penghadangan truk pengangkut pupuk tersebut dilakukan puluhan petani di pertigaan dusun setempat turut jalan Merakurak-Montong, Kamis (5/11/2020).