Skip to main content

Category : Tag: Pas


Melirik Kehidupan Para Pekerja Pasar Malam

Seperti yang kita tahu, kehadiran pasar malam kerap menjadi hiburan tersendiri bagi masyarakat untuk mencoba berbagai macam wahana permainan yang disuguhkan. Kedatangannya yang menghadirkan banyak hiburan dan tawa pada anak kecil hingga dewasa ini, mengukir kisah-kisah dibalik kehidupan para pekerja pasar malam.

Ada Berbagai Wahana Permainan di Pasar Malam Rengel

Masyarakat Kecamatan Rengel terhibur dengan keberadaan pasar malam dadakan dengan berbagai wahana permainan anak-anak. Pasar Malam yang digelar di Lapangan Bahagia, Desa Sumberejo itu ramai pengunjung. 

Turnamen Futsal PASSIS Cup II

Satu Hari, 3 Kali Pertandingan Dilaksanakan

Turnamen Futsal PASSIS Cup II yang diselenggarakan oleh para pemuda Pasukan Singa Selatan (PASSIS) sudah menginjak hari ke-2 dalam pelaksanaannya.

Turnamen Futsal PASSIS CUP II Resmi Dibuka

Turnamen Futsal PASSIS CUP II resmi dibuka di Lapangan Desa Simo, Kecamatan Soko dengan diawali sambutan Kepala Desa (Kades) Simo, Ahmad Hadi dan bacaan Basmallah.

Beras Murah Diserbu Warga

Siang ini, Sabtu (9/9/2017) ratusan warga Jatisari, Senori, Kabupten Tuban, Jawa Timur menggeruduk kantor desa setempat. Kedatangan mereka untuk menyerbu beras subsidi dari pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur.

Cucian Pasir Kuarsa di Jenu Bikin Sungai Keruh

Membandel, DLH Kembali Ancam Tutup Pencucian Pasir Kuarsa

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Tuban, kembali mengeluarkan ancaman penutupan kepada pihak pencucian pasir kuarsa yang masih mengabaikan lingkungan.

Harga Beras Naik, Minyak Curah Tak Mau Kalah

Naiknya harga beras di pasaran diikuti oleh harga minyak curah. Hal itu diindikasi berkaitan erat dengan hari raya Idul Adha yang diperkirakan jatuh pada Jum'at (1/9/2017) mendatang.