Skip to main content

Category : Tag: Pas


DPRD Tuban Sebut Pasar Desa Potensi PADes

Ketua Komisi B, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, Karjo menyebut, pasar desa sebagai potensi pendapatan asli desa (PADes). Selain itu, kata dia, fungsi pasar desa sebagai percepatan ekonomi di daerah pedesaan dalam mengurangi angka kemiskinan, Sabtu (4/3/2017).

Cabai Rawit Impor Kurang Diminati

Masuknya cabai rawit impor belum begitu diminati oleh sebagian masyarakat. Meski sudah dijual dengan harga jauh lebih murah per kilogramnya, namun warga masih enggan mengkonsumsinya. Hal itu disebabkan karena rasa cabai rawit impor tidak sepedas rasa cabai rawit lokal.

Pasca Direhab, Kios Pasar Tunggulrejo Rp10 hingga Rp45 Juta

Renovasi atau rehabilitasi Pasar Desa Tunggulrejo, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban sudah hampir selesai dikerjakan. Dengan menggunakan dana Pendapatan Asli Desa (PAD) tersebut, pasar tersebut tampak megah dan bagus.

Terus Meroket, Cabai Rawit Tembus Rp140 Ribu

Harga Cabai rawit di Pasar tradisional masih terus meroket. Bumbu dapur yang terkenal dengan rasa pedasnya ini terus menunjukkan harga semakin tinggi dari awal.

Harga Cabai di Pasar Baru Tembus Rp.120 Ribu

Harga cabai di Pasar baru Tuban, dua bulan terakhir tak kunjung menurun. Sejak memasuki natal dan tahun baru kemarin, bumbu dapur dengan rasa pedasnya itu masih terus meroket harganya di pasaran.

Overload, Lapas Tuban Tampung Napi Lebihi Kapasitas

Lembaga Permasyarakatan (Lapas) II B Tuban menampung narapidana (napi)  melebihi kapasitas. Berdasarkan kuota yang sudah ditetapkan, tempat yang berada di Jl.Veteran tersebut hanya bisa menampung 175 napi. Namun, Lapas tersebut kini dihuni sebanyak 362 warga binaan, baik tahanan titipan ataupun narapidana.

Kanwil Kumham: Wartelsus Terkoneksi Sistem Data Pemasyarakatan

Peluncuran layanan inovasi Warung telekomunikasi Khusus (I-Wartelsus) Video Call oleh Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) II B Tuban, mendapat sambutan positif dari Kepala Kantor Wilayah Hukum dan HAM Jawa timur, Budi Sulaksana.