Skip to main content

Category : Tag: On


Antisipasi Banjir, Perhutani Lakukan Reboisasi

 Perhutani BKPH Kecamatan Montong, Resort Pemangkuan Hutan (RPH) Kemantren, Desa Jetak, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban mulai melakukan penghijauan. Penghijauan atau reboisasi yang dilakukan Perhutani ini agar dapat meminimalisir bencana banjir tahunan di kecamatan setempat.

Pesiapan Beres, Disperpar Siap Hadapi MEA

Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar) melalui Bidang Perdagangan telah melakukan serentetan persiapan menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA), yang akan launching pada tanggal 28 Desember mendatang. 

Jelang Natal dan Tahun Baru

Dinas Perekonomian, Gelar Razia Mamin

Dinas Perekonomian dan Pariwisata gelar razia Produk Makanan dan Minuman (Mamin) di pasar baru Tuban pada Kamis (17/12). Dalam kegiatan razia ini, dipimpin langsung oleh Kepala Bidang Perdagangan, Bhismo S. Adji.

Lebih dari 50 Persen Pelaku Usaha di Tuban dari Luar?

Menurut Bupati Tuban, Fatkhul Huda dalam acara Jagongan Matoh, warga Tuban masih menjadi tamu di kota sendiri. Dari sektor kecil kegiatan ekonomi masyarakat Tuban, sampai saat ini masih didominasi oleh warga kota lain.

Setelah Masuk Muri, Jagongan Matoh Kembali Digelar

Setelah meraih penghargaan dari Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) pada 1 Desember 2015 sebagai acara talkshow berkelanjutan, Jagongan Matoh kembali digelar, Rabu (16/12/2015)

Pengerjaan Belum Selesai, Drainase Dibiarkan Terbengkalai

Pembangunan drainase oleh Dinas Pekerjaan Umum (PU) di Dusun Koro, Desa Pong pongan, Kecamatan Merakurak terlihat belum selesai dikerjakan. Namun dibalik kondisi pekerjaan yang belum selesai tersebut, ternyata ada kabar tak mengenakkan yang diterima oleh warga, bahwa bangunan tersebut sudah selesai dalam pengerjaannya, sehingga menimbulkan banyak pertanyaan di warga atas pengerjaan drainase tersebut.

Musim Penghujan Tiba, Tembakau Layu dan Mati

Memasuki musim penghujan ini, curah hujan mulai rutin mengguyur Kabupaten Tuban dan daerah sekitarnya. Dampak hujan ini ternyata membawa petani tembakau di Kecamatan Parengan merugi. Sebab, tembakau yang ia tanam ini sudah waktunya memanen. Namun karena curah hujan tinggi sudah mengguyur, maka tembakau mereka mulai layu dan mati.

Ponco Langganan Banjir, Pengendara Mengeluh

Saat musim hujan tiba, sejumlah titik jalan raya di Kecamatan Parengan tergenang air. Hal ini disebabkan drainase jalan yang kurang ditata dengan baik, sehingga menyebabkan air tak bisa mengalir dan akhirnya tersumbat menggenangi ruas jalan raya.

Hujan Lebat, Rumah di Desa Bringin Tertimbun Longsor

Hujan lebat yang mengguyur sebagian Kecamatan di Kabupaten Tuban pada hari Senin (14/12/2015) kemarin mengakibatkan rumah warga di Desa Bringin, Kecamatan Montong tertimbun longsor.