Puluhan Pemuda Tuban Dilatih K3 dan Operator Scaffolding di PPSDM Migas
Puluhan pemuda di Kabupaten Tuban dikirim ke Kantor Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Minyak dan Gas Bumi (PPSDM Migas) Cepu oleh Pemerintah Kabupaten Tuban.
Puluhan pemuda di Kabupaten Tuban dikirim ke Kantor Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Minyak dan Gas Bumi (PPSDM Migas) Cepu oleh Pemerintah Kabupaten Tuban.
Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) bersama Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) Jawa, Bali dan Nusa Tenggara (Jabanusa) menggelar Lokakarya Media pada Senin, 14 November 2022.
Pada puncak rangkaian acara Forum Komunikasi Keselamatan Migas Tahun 2022, Direktorat Jenderal Minyak Dan Gas Bumi (Ditjen Migas) menganugerahi PT Trans Pacific Petrochemical Indotama penghargaan Patra Nirbhaya Karya Madya.
Krisisi energi global, krisis pangamn global, adalah isu yang akhir-akhir ini mengemuka. Semakin ke sini, masyarakat semakin sadar bahwa energi dan pangan menjadi bagian sangat penting dalam menggerakkan sendi kehidupan.
Pengeboran sumur eksplorasi Kolibri (KOL)-001 membuahkan hasil. Subholding Upstream Pertamina, melalui Regional Indonesia Timur, menemukan sumberdaya kontijen gas dan kondensat di wilayah Bojonegoro, Jawa Timur.
Dalam rangka menghadapi proyek Grass Root Refinery (GRR) Tuban dan Olefin, PT. Trans-Pacific Petrochemical Indotama (PT. TPPI) ikut andil dalam menyusun kurikulum kebutuhan disesuaikan dengan kebutuhan industri bersama PEM Akamigas Cepu.
Untuk menarik investasi di Hulu Migas melalui kemudahan kebijakan SKK Migas akan kembali melaksanakan International Convention on Indonesian Upstream Oil and Gas 2022 atau ICIUOG 2022 yang ketiga secara hybrid pada tanggal 23-25 November 2022 di Bali Nusa Dua Convention Center dengan tema “Boosting Investment and Adapting Energy Transition through Stronger Collaboration.â€
Tak kurang dari 10.000 pohon mangrove telah ditanam SKK Migas Jabanusa dan ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) di sekitar Pantai Kelapa Tuban, Rabu (28/9) siang. Selain melibatkan unsur stakeholder dan masyarakat, penghijauan tersebut juga didukung sepasang pengantin asal Kelurahan Panyuran, Kecamatan Palang, Tuban.
Pimpinan VII Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) menyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) kepada SKK Migas, Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) Premier Oil Natuna Sea BV, dan PT Medco E&P Rimau serta entry meeting pemeriksaan pada SKK Migas, KKKS PT Pertamina EP Cepu, PT Pertamina Hulu Energi WMO, dan BP Berau Ltd.
Kehadiran delegasi Indonesia Pavilion di ajang Oil & Gas Exhibition 2022 Kuala Lumpur, Malaysia membuka peluang kerja sama bisnis antara perusahaan dalam negeri dan operator migas dari berbagai negara.