#Berita Foto
Bupati Tuban Lepas 446 CJH Kloter 1
Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky melepas keberangkatan 446 Calon Jamaáh Haji (CJH) Kabupaten Tuban tahun 2022 dari Pendoppo Krida Manunggal Tuban, Jumát (3/6/2022).
Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky melepas keberangkatan 446 Calon Jamaáh Haji (CJH) Kabupaten Tuban tahun 2022 dari Pendoppo Krida Manunggal Tuban, Jumát (3/6/2022).
Berkemah atau camping saat ini sudah menjadi salah satu kegiatan alternatif masyarakat untuk menghilangkan rasa stress atau jenuh di akhir pekan, setelah menjalani berbagai rutinitas sehari-hari. Kendati aktivitas ini tergolong seru, namun masih ada sebagian orang yang menilai jika camping tidak aman karena hidup atau bermalam di alam terbuka. Namun, di zaman modern saat ini sudah banyak lokasi camping yang aman digunakan untuk keluarga, salah satunya camping ground yang berada di Taman Rimba Ngino, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban.
Pimpinan Anak Cabang (PAC) Pagar Nusa Jenu peringati kegiatan apel upacara hari lahir Pancasila yang dilaksanakan di Mangrove Center Jenu, Rabu (01/5/2022). Kegiatan tersebut semakin meriah, sebab dibarengi dengan halal bihalal sekaligus ujian kenaikan tingkat PAC Pagar Nusa Jenu yang diikuti 230 kader pesilat.
Inspirasi dalam mendirikan sebuah usaha rupanya bisa datang dari manapun, termasuk saat sedang memilihkan kado untuk orang tersayang. Hal itulah yang membuat Vivin Retno Warlinda (33) terinspirasi mendirikan Viel De Choco sejak lima tahun lalu.
Bingung hendak mengisi kegiatan saat akhir pekan, tak ada salahnya mengisi waktu akhir pekan dengan kegiatan memancing ikan. Hal ini dilakukan masyarakat sekitar Desa Bandungrejo, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban. Mereka memancing di tepian kali yang berada di Jalan Raya Plumpang-Bandungrejo.
Kebakaran hebat terjadi di Desa Ngawun, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban pada Jumat (27/5) sekitar pukul 22.50 wib. Rumah yang terbakar adalah milik Pardi di Dusun Krajan Rt.04 Rw.02 yang merupakan mantan kepala desa setempat.
Wabah cacar monyet tengah melanda benua Amerika dan Eropa. Tercatat telah 15 negara yang melaporkan kasus infeksi virus human monkeypox tersebut.
blokTuban.com - Masih dalam rangka memperingati Bulan Menggambar Nasional tahun 2022, ternyata banyak komunitas yang juga ikut meramaikan kegiatan ini selaian sepuluh komunitaa yang terdaftar. Setelah sebelumnya SMA Negeri 3 Tuban sempat menggelar Pameran di Pantai Kelapa, kali ini giliran SMK Taruna Jaya Perwira (TJP) Tuban yang ikut meramaikan kegiatan serupa.
Fase bulan purnama yang bersamaan dengan Perigee (Jarak terdekat bulankebumi) berpotensi menyebabkan terjadinya peningkatan ketinggian pasang air laut maksimum yang lebih signifikan.
Banjir pesisir (rob) mulai terjadi di Kabupaten Tuban sejak pekan lalu. Hingga sekarang, banjir belum surut dan bertambah tinggi airnya. Akibat banjir tersebut, membuat wisata Pantai Cemara sepi pengunjung.