CJH Tuban Terbagi Menjadi Tiga Kloter, Satunya Campuran
Calon Jemaah Haji (CJH) Tuban tahun ini terbagi menjadi tiga kelompok terbang (kloter). Mereka tergabung dalam kloter 42, 43, dan 44 embarkasi Surabaya.
Calon Jemaah Haji (CJH) Tuban tahun ini terbagi menjadi tiga kelompok terbang (kloter). Mereka tergabung dalam kloter 42, 43, dan 44 embarkasi Surabaya.
Kasi Penyelenggara Haji dan Umrah (PHU) Kemenag Kantor Tuban, Umi Kulsum mengatakan dua rangakaian manasik haji akan di laksanakan usai lebaran. Diharapkan calon jemaah haji (CJH) bisa memanfaatkan momen di waktu yang sangat singkat tersebut.
Ditinggalkan pemiliknya ketika bersilaturahmi ke tetangga dekat untuk bermaaf-maafan pada momen hari raya idul fitri, sebuah rumah di Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban disatroni maling.
Tak terasa Ramadan begitu cepat waktu berlalu. Masih teringat saat salat Tarawih pertama kita, makan sahur dan berbuka puasa pertama kita.
Berdasarkan hasil pemantauan petugas kepolisian Polres Tuban di Pos Pam Sukolilo, Kecamatan Bancar arus mudik yang melalui jalur panturan Tuban terpantau lancar dan aman.
Lebaran Idul Fitri 1439 H / 2018 M sudah dekat. Sebagaian besar masyarakat pulang ke kampung halaman untuk merayakan bersama keluarga.
Arus mudik lebaran 2018 di jalur alternatif Bojonegoro-Jatirogo-Lasem (Jawa Tengah) terpantau normal. Di beberapa titik keramaian jalur alternatif kendaraan pemudik yang hendak ke Jawa Tengah atau sebaliknya ini tampak lancar.
Tak terasa waktu terus berlalu. Tiga hari lagi ramadan akan meninggalkan ‎seluruh umat islam, untuk kemudian digantikan dengan Lebaran Idul Fitri yang disambut suka cita banyak orang.
Menjelang H-3 menjelang Hari Raya Idul Fitri, sejumlah pos pengamanan pengamanan lebaran 2018 tengah aktif memberi pelayanan umum kepada pengguna jalan.
Pembatasan operasional mobil barang di ruas jalan tol dan jalan Nasional di mulai hari ini, Selasa (12/6/2018). Aturan ini berlaku hingga Kamis, (14/6/2018).