Truk Tangki Hantam Pohon dan Warung di Jenu
Kecelakaan tunggal kembali terjadi di jalur Pantura Tuban, Senin (2/3/2020). Tepatnya, kecelakaan lalu lintas tersebut terjadi di pertigaan Koramil Lama Desa Jenu, Kecamatan, Jenu, Kabupaten Tuban.
Kecelakaan tunggal kembali terjadi di jalur Pantura Tuban, Senin (2/3/2020). Tepatnya, kecelakaan lalu lintas tersebut terjadi di pertigaan Koramil Lama Desa Jenu, Kecamatan, Jenu, Kabupaten Tuban.
Kecelakaan Lalulintas (Laka Lantas) tunggal terjadi di Jalan Raya Kerek-Montong turut Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, Sabtu (15/2/2020) malam.
Kecelakaan tambang ilegal di perbatasan bumi Desa Pakis, Grabagan dan Desa Banjaragung, Rengel pada 25 Januari 2020 lalu menjadi catatan penting bagi Kepala ESDM Jawa Timur, Setiajit, Jumat (31/1/2020).
Sebuah mobil menabrak dua sepeda motor yang sedang berhenti di traffic light, Minggu (26/1/2020). Diduga akibat pengemudi tak tidak dapat menguasai setir
Kepolisian Polres Tuban resmi menetapkan Abdul Salim (33) sopir Mobil Penumpang Umum (MPU) sebagai tersangka atas kejadian Kecalakaan Lalulintas (Lakalantas) maut di Jalan Raya Tuban-Bancar Desa Temaji, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, pada Rabu (15/1/2020) lalu.
Tabrakan hebat terjadi di kawasan jati peteng Jalan Tuban-Semarang Kecamatan Jenu, Rabu (15/1/2020) siang. Sebuah kendaraan MPU Bulu-Tuban nopol S 7019 UE ringsek setelah ditabrak trailer bernopol B 9156 UE.
Peristiwa Kecelakaan Lalulintas (Lakalantas) di jalur Pantura Tuban selama 2019 menurun dibandingkan tahun sebelumnya. Tercatat, selama tahun 2018, angka kecelakaan mencapai 1393 kejadian, bahkan tertinggi di Jawa Timur.
Kecelakaan maut yang melibatkan antara kendaraan Suzuki Satria dengan motor Honda CB terjadi di Jalan Desa Kedungrejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, Senin (23/12/2019) malam.
Di jalur Pantura Kecamatan Jenu tepatnya di kawasan Jati Peteng turut Desa Sumurgeneng, Sabtu (21/12/2019) sore terjadi kecelakaan.
Tujuh orang penumpang Bus PO Sinar Mandiri mengalami luka-luka usai bus yang ditumpanginya terlibat Kecelakaan Lalulintas (Lakalantas) dengan kendaraan Dump Truk di Jalan Tuban-Widang Km 25-26 Desa Kuwu, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, Jumat (20/12/2019).