Skip to main content

Category : Tag: Kpu


Demokrat Tuban Optimis Khofifah-Emil Menang 70 Persen

Bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur (Bacabup dan Cawagub) Jawa Timur (Jatim) , Khofifah Indar Parawansa-Emil Dardak, daftar ke kantor KPU Jawa Timur untuk mendaftar sebagai pasangan calon di Pilgub Jatim, Rabu (10/1/2018) kemarin. Khofifah-Emil maju ke Jatim satu, diusung partai Demokrat, Golkar, PPP, Hanura, Nasdem, PAN dan PKPI.

Usai Terima DP4, KPU Tuban Olah Data

Komisi Pemilihan Umum mengusulkan pemungutan suara pilkada serentak 2018 di 171 daerah digelar 27 Juni. Pilkada serentak 2018 akan menjadi pilkada serentak gelombang ketiga yang memilih kepala daerah di 17 provinsi serta 154 kabupaten dan kota, termasuk di Jawa Timur.

Verifikasi, PKPI dan Partai Idaman Tuban Tak Lakukan Perbaikan

Seluruh berkas persyaratan pendaftaran PBB, PKPI, dan Partai Idaman telah selesai diverifikasi oleh Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Tuban. Kelengkapan yang diperikasa meliputi pengurus, anggota, dan keberadaan kantor.

PPK dan PPS PAW Tuban Diharapkan Cepat Bekerja Sesuai Tupoksi

Setelah dilantik oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban, Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) hasil Pergantian Antar Waktu (PAW) Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur 2018, di Kantor KPU Tuban, mulai bekerja keras.

KPUD Siapkan Ganti PPK dan PPS yang Mundur

Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Tuban telah merencanakan pengganti bagi petugas Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) yang menyatakan mundur.

KPU Tuban Pastikan Pilgub Tak Ada Calon Independen

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Timur melalui KPU Tuban memastikan Pemilihan Umum Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Jawa Timur tahun 2018 tanpa ada calon dari jalur perseorangan (independen). Kepastian itu didapat lantaran, tidak adanya calon dari jalur independen yang mengumpulkan berkas syarat dukungan yang dijadwalkan selama 5 hari (22-26) November.

KPUD Pastikan Anggota PPK dan PPS Tak Bermasalah

Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Tuban telah melantik Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) terpilih, Kamis (23/11/2017).

KPUD Tuban Lantik 1084 PPK dan PPS

Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Tuban melantik anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) terpilih pada pemilihan gubernur (Pilgub) Jawa Timur 2018, di salah satu gedung di Tuban, Kamis (23/11/2017).

KPU Jadwakan Lantik PPK-PPS Besok

Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Tuban akan segera menggelar acara pelantikan anggota terpilih Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS), dalam rangka Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Timur. Pelantikan akan dilaksanakan di salah satu hotel di Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Kamis (23/11/2017) besok.

KPUD Belum Umumkan PPK Terpilih, Berikut Penjelasannya

Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Tuban belum mengumumkan hasil 5 besar anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) terpilih, setelah menjalani tes wawancara Kamis dan Jumat lalu.