Skip to main content

Category : Tag: Gas


Field Cepu Serahkan Hewan Kurban di 3 Wilayah Wujud Peduli Sesama

Pertamina EP (PEP) Field Cepu Zona 11 Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina turut serta membantu pelaksanaan Hari Raya Idul Adha 1442 H. Bantuan dilaksanakan dengan berbagi hewan kurban sebagai bentuk kepedulian perusahaan untuk warga di sekitar wilayah operasi perusahaan. Kegiatan ini berkerjasama juga dengan Badan Dakwah Islam (BDI) Field Cepu yang turut serta pula mengumpulkan hewan qurban titipan pegawai Field Cepu.

Langgar PPKM Darurat di Bangilan akan Ditindak Tegas

Dalam rangka menegakkan PPKM MIKRO Darurat di Kabupaten Tuban, tim gabungan TNI-Polri dan Satpol PP dari wilayah Kecamatan Bangilan akan menindak tegas pelanggar aturan. Hal ini disampaikan dalam melaksanakan operasi pembatasan jam malam pada Sabtu (10/7/2021).

Wilayah Operasi Pertamina Dikelola Secara Regionalisasi

Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina memperkuat relasi dengan pers melalui kegiatan Media Gathering, Kamis (24/6/2021). Acara tersebut diselenggarakan secara Online dengan dihadiri oleh 177 wartawan dari sejumlah daerah yaitu Surabaya, Gresik, Bangkalan, Tuban, Bojonegoro, Blora, Cepu, Sulawesi, dan Papua.

Setiap Rumah di Desa Karangagung Disemprot Disinfektan

Babinsa Desa Karangagung Koramil 02 Palang Sertu Sugiyanto bersama Satgas Covid 19 Desa Karangagung Kecamatan Palang Kabupaten Tuban, melakukan penyemprotan disinfektan untuk mencegah penyebaran Virus Corona, Rabu ( 23/6/2021 ) ke setiap rumah warga dan tempat umum.