Lalu Lintas Jalur Pantura Berhenti Satu Menit Saat Upacara HUT RI di Socorejo Tuban
Upacara peringatan HUT ke-79 RI di Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, berlangsung penuh khidmat, Sabtu (17/8/2024).
Upacara peringatan HUT ke-79 RI di Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, berlangsung penuh khidmat, Sabtu (17/8/2024).
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban mengimbau masyarakat agar tetap tenang terkait informasi tentang potensi gempa megathrust yang akhir-akhir ini ramai dibicarakan.
Kapolres Tuban AKBP Oskar Syamsuddin telah mengonfirmasi bahwa Briptu TW, seorang anggota kepolisian, ditemukan meninggal dunia di kediamannya di Perum Griya Manunggal Asri, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Kamis (15/8/2024) dini hari.
PERINGATAN Informasi di bawah ini tidak ditujukan untuk menginspirasi siapapun melakukan tindakan serupa.
Polisi telah berhasil menangkap Agus Susanto, seorang warga Desa Jenu, Kecamatan Jenu, Tuban, tersangka pembunuhan pria asal Lamongan. Dia kini sedang diperiksa di Polres Tuban.
Mantan ajudan Kapolres Tuban, Briptu TW, ditemukan tewas tergantung di rumahnya yang berlokasi di Perum Griya Manunggal Asri, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, pada Kamis (15/8) dini hari.
Seorang pria asal Lamongan, Hendik Prasetyo, menjadi korban penusukan di Tuban pada Kamis (15/8) pagi. Insiden ini terjadi di tempat kos di kawasan Karang Indah, Kecamatan Semanding, Tuban, sekira pukul 09.30 WIB.
Kasus pembunuhan terjadi di kos-kosan Karang Indah Timur, Kelurahan Karang, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban pada Kamis (15/8/2024).
Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Tuban berhasil menangkap 12 oknum anggota Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) yang diduga terlibat dalam pemerasan terhadap pemilik tambang di wilayah Tuban.
Sebuah kebakaran hebat melanda rumah milik Dony Priyo Utomo di Dusun Kadutan, Desa Mlangi, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban pada Selasa, 13 Agustus 2024.