KKN UAI Tuban: Membangun Desa Ngarum Lewat Program Pemberdayaan dan Pelatihan
Sebanyak 14 mahasiswi dari Universitas Al-Hikmah Indonesia (UAI) Tuban melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Ngarum, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban.
Sebanyak 14 mahasiswi dari Universitas Al-Hikmah Indonesia (UAI) Tuban melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Ngarum, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban.
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik 15 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban mengadakan sosialisasi pencegahan pernikahan dini dengan tema "Peran Pemerintah dalam Pencegahan Pernikahan Dini" di rumah Bapak Jali, Ketua RT 7 Dusun Karanganyar, Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban,
Dalam rangka memberikan pelayanan kesehatan yang optimal kepada masyarakat, Dinas Kesehatan dan Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana (DINKES P2KB) Kabupaten Tuban mengumumkan jadwal apotek yang tetap buka pada hari libur selama bulan Agustus 2024.
Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia (RI), penting untuk memahami tata cara penggunaan kata 'Dirgahayu' yang tepat.
Di jagat media sosial Tuban, ramai netizen posting info dugaan aparat penegak hukum melakukan pembiaran tambang galian C yang diduga ilegal. Postingan di grup-grup FB tersebut pun direspon Satreskrim Polres Tuban.
Bulan Agustus adalah waktu di mana para mahasiswa mengabdikan diri kepada masyarakat melalui kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN). Setiap kelompok mahasiswa KKN memiliki program kerja masing-masing yang menarik dan memberikan dampak positif bagi masyarakat.
Seorang bocah berusia 6 tahun berinisial H di Kabupaten Tuban menjadi korban pencabulan oleh seorang pria berusia 54 tahun bernama Juki.
Sejumlah Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) di Kabupaten Tuban hingga saat ini belum menerima gaji dari Komisi Pemilihan Umum (KPU). Padahal, masa kerja para petugas tersebut telah berakhir dan mereka pun sudah dibubarkan.
Seorang pegawai Perhutani KRPH Mulyoagung, Damari (46), mengalami penganiayaan berat saat bertugas pada Jumat (26/7) sekitar pukul 07.30 WIB. Insiden ini terjadi di kawasan hutan petak 25c, Desa Tingkis, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban.
Tren video di media sosial semakin meningkat dalam beberapa tahun terakhir. Platform-platform media sosial kini dipenuhi dengan konten bergambar dan video, menjadikan video sebagai bentuk konten yang sangat populer.