Skip to main content

Category : Tag: Dam


Berita Foto

Aksi Petugas Damkar Padamkan Api di Tuban Selatan

Sekira pukul 02.30 Wib api yang membakar rumah Pangi (67) warga Desa Katerban, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban baru bisa dipadamkan oleh petugas bersama warga. Petugas Damkar dari tiga pos harus turun tangan menjinakkan si jago merah di kawasan Tuban selatan itu.

BSU Rp1,2 Juta Segera Cair untuk 20.393 Pekerja Tuban, Cek Rekening Segera

Bantuan Subsidi Upah (BSU) dari Pemerintah senilai Rp1,2 juta bakal segera masuk ke rekening puluhan ribu pekerja di Kabupaten Tuban. Hal itu disampaikan Kepala Kantor Cabang BPJS Ketenagakerjaan Kabupaten Tuban, Achmad Fatahuddin setelah kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) 3 September lalu, Jumat (16/9/2022).

Dramatis! Evakuasi Sapi Tercebur Sumur di Tuban oleh Damkar

Tak hanya menangani bencana kebakaran, tim Satpol PP dan Pemadam Kebakaran di Kabupaten Tuban juga memiliki beragam tugas ketika masyarakat membutuhkan. Panggilan paling sering yaitu mengevakuasi sarang tawon, hingga evakuasi kucing.

Berita Foto

Cara Cek Tagihan Air PDAM di Tuban dan Aduan Gangguan

Masyarakat di Kabupaten Tuban yang tidak memiliki sumur mandiri, lebih banyak menjadi pelanggan dari PDAM Tirta Lestari Tuban. Untuk mengantisipasi biaya lebih dalam tagihan air bulanan, pengguna dapat mengeceknya sendiri.