Isak Tangis Pecah, Iringi Pelepasan CJH Senori
Wajah senang becampur sedih tampak menghampiri puluhan calon jamaah haji (CJH) asal Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban. Isak tangis CJH dan keluarga pecah mewarnai upacara pelepasan di tahun 2016 ini.
Wajah senang becampur sedih tampak menghampiri puluhan calon jamaah haji (CJH) asal Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban. Isak tangis CJH dan keluarga pecah mewarnai upacara pelepasan di tahun 2016 ini.
Gelombang pertama Calon Jamaah Haji (CJH) asal Kabupaten Tuban direncanakan mulai berangkat menuju ke tanah suci Mekah. Pemberangkatan dilakukan mulai hari ini.
Marning, atau camilan khas berbahan dasar jagung memang menjadi produk andalan olahan di Desa Sadang, Kecamatan Jatirogo. Proses kreatif warga tidak hanya berhenti di camilan marning. Mereka juga gencar mengolah aneka bahan dari palawija untuk dijadikan camilan.
Pihak Polres Tuban akan melakukan audit keuangan dari pengelolaan tempat Wisata Pemandian Bektiharjo, Semanding, Kabupaten Tuban. Audit dilakukan terkait kerugian pendapatan wisata tersebut. Apalagi, kini ditemukan oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar) yang tertangkap Tangan (OTT) melakukan penggelapan tiket karcis masuk.
Penggelapan tiket karcis masuk pemandian Bektiharjo, Semanding, telah berhasil membuat tujuh oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar) Kabupaten Tuban harus berurusan hukum dengan pihak Kepolisian Resort (Polres) Tuban.
Sore ini, Kamis (25/8/2016) akan menjadi sejarah baru di Bumi Wali sebutan kota Tuban. Pasalnya, di sebuah kecamatan pinggiran yang di lalui Kali atau Sungai Kening akan diadakan launching komunitas baca tulis yang tergabung dalam 'Komunitas Kali Kening'.
Salah satu kios yang yang berdiri di kawasan komplek Temppat Ibadat Tri Dharma Kwan Sing Bio (TITD KSB) Tuban dikosongkan paksa, Kamis (25/8/2016).
enjelang keberangkatan Haji yang tinggal sehari, Perlengkapan Koper Calon Jamaah Haji (CJH) sudah mulai didistribusikan di Kantor Kementerian Agama Tuban, Kamis (25/8/2016).
Pembukaan pendaftaran Calon Kepala Desa (Cakades) serentak 2016, dibuka selama 13 hari ke depan. Awal Pendaftaran dimulai hari ini, Kamis (25/8/2016).
Pemeriksaan kesehatan bagi Calon Jemaah Haji (CJH) Tuban telah dilakukan. Menurut hasil tersebut dua CJH ditunda keberangkatannya ke tanah suci lantaran kesehatan yang tidak memungkinkan.