Skip to main content

Category : Tag: Bupati


Bupati Sebut Tak Ada Mafia Pupuk

Pada HUT Bhayangkara ke-74, Bupati Tuban, Fathul Huda memuji kinerja TNI dan Polri di wilayahnya. Berkat kekompakan dua institusi tersebut, di Kabupaten Tuban disebut tidak ada lagi mafia pupuk, Kamis (2/7/2020).

Datangi Lokasi, Setiajit Bantu Korban Kebakaran Kerek

Kepala Dinas Energi dan Sumberdaya Mineral (ESDM) provinsi Jawa Timur mendatangi lokasi kebakaran di Desa Wolutengah, Kecamatan Kerek, Senin (29/6/2020). Hanya, Setiajit tidak datang sendiri, namun mengutus adik kandungnya Agus, untuk memberikan bantuan.

Dari Bincang Santai Bersama Setiajit

Ini Mimpi Setiajit untuk Tuban

Semua orang punya mimpi. Harapan yang ingin dicapai pribadi maupun untuk orang banyak. Bahkan mimpi untuk daerah kelahirannya. Itulah yang disampaikan Kepala Dinas Energi dan Sumberdaya Mineral (ESDM) Setiajit sata bincang santri di blokTuban TV.

20 Kampung Tangguh Semeru di Tuban Selesai Diresmikan

Sebanyak 20 Kampung Tangguh Semeru (KTS) yang tersebar di 20 kecamatan se-Kabupaten Tuban telah selesai diresmikan. Peresmian ke 20, dilaksanakan oleh jajaran Forkopimda Tuban di Dusun Purwosari, Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Rabu (24/6/2020).

Menguat di PDI Perjuangan, Selangkah Lagi Setiajit Kantongi Rekom

Selangkah lagi Setiajit bakal mengantongi rekomendasi (rekom) dari PDI Perjuangan untuk mencalonkan diri dalam pilkada 9 Desember nanti. Nama Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tersebut menguat sebagai orang yang akan menerima rekom.