Skip to main content

Category : Tag: Batan


Jalur Padat, Hindari Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo Tuban

Mulai pagi bertepatan dengan jam berangkat sekolah dan kerja, kondisi Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo Tuban padat. Kendaraan mulai truk, bus, dan kendaraan pribari mengular hingga Jembatan Merik dan Jalan Gajah Mada.

Ini Komentar Warga Soal Jembatan Tuban-Bojonegoro

Proyek pembangunan jembatan penghubung antara wilayah Kabupaten Tuban dan Bojonegoro, tepatnya di Desa Ngadirejo Kecamatan Rengel dan wilayah Desa Semambung Kecamatan Kanor, bakal digarap tahun 2020 yang akan datang.

Utamakan Jembatan Kanor-Rengel Dibanding Tanggul Bengawan Solo

anggul Sungai Bengawan Solo wujudnya sangat diidamkan masyarakat Kabupaten Tuban. Kendati masih terkendala pembebasan lahan, proyek penangkis banjir tahunan itu justru tersisihkan dibanding proyek Jembatan Kanor-Rengel sepanjang 200 meter.

Skema Awal Pendanaan Jembatan Kanor-Rengel Gagal

Rencana pembangunan jembatan Kanor Bojonegoro dan Rengel Tuban telah ditandatangani oleh Pemkab Tuban, Bojonegoro, dan Pemprov Jatim. Skema pendanaan awal 30 % Tuban, 30 % Bojonegoro, dan 40 % Pemprov gagal.

Tahun 2020, Jembatan Rengel-Kanor Dibangun

Bersamaan dengan kunjungan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa ke Kabupaten Bojonegoro, dilakukan penandatanganan kerjasama antara Bojonegoro dan Kabupaten Tuban.

Jembatan Putus Belum Diperbaiki, Warga Trabas Sungai

Jembatan penghubung antara Desa Montongsekar dengan Desa Tanggulangin sekaligus penghubung antara Kecamatan Montong dengan Kecamatan Perengan, Kabupaten Tuban yang putus hampir dua bulan lalu hingga kini belum diperbaiki, Senin (15/4/2019).

Malam Hari, Jembatan Weru Membahayakan Pengendara

Rusaknya akses jalan sekitar Jembatan Weru, Dusun Ponco, Desa Suciharjo, Kecamatan Parengan, memberi dampak signifikan kepada masyarakat sekitar, lebih khusus para pengguna jalan.