Skip to main content

Category : Tag: Ayan


Hebat! Ternyata Ini Rahasia Nelayan Bertahan Hidup di Tengah Laut

Kabupaten Tuban memang kaya akan pesona laut, maka tak heran banyak masyarakat yang memanfaatkan hal tersebut untuk mendapatkan penghasilan, banyak juga  masyarakat yang tinggal didaerah pesisir laut, berprofesi sebagai nelayan atau yang biasa disebut dengan istilah miyang.

Dari Hobi Baca, Wijayanto Punya Usaha Brand Kaos Lokal

Ide usaha bisa muncul dari mana saja, terkadang muncul dari hobi, ketidaksengajaan dan hal-hal lainnya. Seperti salah satu warga Kabupaten Tuban Jawa Timur ini. Bermula dari hobi membaca buku sejarah, Nur Wijayanto (29), berhasil membuat brand lokal dan mendapatkan omset jutaan perbulan.

HUT Bhayangkara Ke-75, Polres Tuban Gelar Upacara Secara Virtual

Bertempat di gedung Sanika Satyawada, jajaran Polres Tuban melaksanakan upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara Ke-75 secara virtual. Upacara secara virtual tersebut dipimpin langsung oleh Presiden RI Joko Widodo dari Istana Kepresidenan, Kamis (1/7/2021).