Komplotan Maling Ketangkap Basah di Bogorejo
Satu Kabur, Dua Maling yang Berhasil Diringkus Diperiksa Berjam-jam
Dua anggota komplotan maling di rumah milik Aziz warga Dusun Kuthilor, Desa Bogorejo, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, yang berhasil ditangkap petugas dilakukan pemeriksaan hingga beberapa jam di Mapolres Merakurak.