Keren...! Penerangan Stadion Bumi Wali Menuju Standart Internasional
Warga Kabupaten Tuban harus bangga dengan fasilitas Stadion Bumi Wali Tuban (SBWT). Karena pusat latihan olahraga yang berada Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding ini kualitas lampu penerangannya melampaui standart nasional dan sedang menuju internasional.