Skip to main content

Category : Tag: A


Dinilai Miliki Catatan Merah, AKD Tolak Camat Kerek

Asosiasi Kepala Desa (AKD) Kecamatan Kerek menilai pejabat yang menjadi Camat Kerek memiliki catatan merah dalam kepemimpinan. Sebab itu, hal tersebut menjadi polemik di tengah beberapa pihak terkait.

Ada Industri, Lahan Pertanian Semakin Berkurang

Keberadaan industri di Kabupaten Tuban berdampak pada luasnya lahan pertanian masyarakat sekitar.<br /><br />Industri skala Nasional ataupun Internasional yang berada di kabupaten yang memiliki bentangan pantai ini, sangat pesat perkembangannya. Sehingga mengurangi luas lahan tanam para petani.

Harga Anjlok, Banyak Ahli Minyak Alih Profesi

Harga minyak dunia yang anjlok sejak pertengahan 2014 berdampak kepada penurunan intensitas perekrutan pekerja pada sektor minyak dan gas bumi (migas). Dengan berkurangnya tawaran pekerjaan di sektor migas yang ada, para ahli perminyakan pun membanting setir alias beralih profesi.

NU Serukan Kerukunan di Tengah Masyarakat Heterogen

<div dir="auto">Ketua tanfidziah Majlis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWC NU) Kecamatan Bangilan, Zubaidi mengajak warga Nahdliyyin (NU) untuk membina kerukunan antar warga, baik beda golongan, agama, suku, dan ras. Ajakan itu disampaikan Zubaidi saat rapat pembukaan Rapat Kerja I Pimpinan Anak Cabang (Rakerancab) Gerakan Pemuda Ansor Kecamatan Bangilan.</div> &nbsp;

Kenali Alergi Susu Sapi Pada Anak

World Allergy Organization menyatakan bahwa anak lebih berisiko mengalami alergi dibanding orang yang lebih tua. Angka prevalensinya pada anak sebesar 4 sampai 6 persen sementara pada orang dewasa hanya 1 hingga 3 persen.

Lomba Green Industry Photohunt 2017 SI

Fotografer Asal Tuban Sabet Juara 1

Setelah melalui persaingan dan penilaian tim juri yang begitu ketat, perlombaan Semen Indonesia Green Industry Photohunt 2017 akhirnya telah diumumkan juaranya, Jumat (19/5/2017).

Desa Diindikasi Lamban Cairkan DD dan ADD

Memasuki minggu ke tiga bulan Mei, belum semua desa di Kabupaten Tuban terima Dana Desa (DD) bersumber dari APBN. Sebab, hingga saat ini proses pengajuan DD terus berlanjut. Hal ini menyebabkan pencairan DD tahun ini lamban terealisasi.