Wabup Minta Gapoktan Tak Ikut Mainkan Pupuk
Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein meminta kepada semua Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) agar tidak main-main terkait peredaran pupuk bersubsidi yang semakin langka.
Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein meminta kepada semua Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) agar tidak main-main terkait peredaran pupuk bersubsidi yang semakin langka.
Pelaksanaan Pilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 2016 di Kabupaten Tuban masih menyisakan permasalahan, tepatnya pada Pilkades Bangunrejo. Pasalnya, calon nomor urut dua, Teguh Hermanto kembali menggugat Bupati Tuban.
Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Husein, meminta aparat kepolisian menindak secara hukum pelaku ataupun oknum yang melakukan penyelewengan terhadap pupuk bersubsidi.
Adanya pusat Pusat Belajar Guru atau PBG di Kabupaten Tuban, Wakil Bupati Tuban Noor Nahar Hussein berharap dimanfaatkan sebagaimana mestinya. Menurut Wabup, menjadi bagian PBG tidak lantas melulu dikaitkan guna mempermudah pengurusan sertifikasi guru.
Permasalahan kompensasi yang membelit Warga Desa Rahayu, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban masih belum ada titik temu. Sebab itu Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein menjanjikan warga setempat untuk dipertemukan dengan pihak Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB PPEJ) dan Satuan Kerja Khusus Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas).
Calon nomor urut dua, Teguh Hermanto melayangkan keberatan atas pelaksanaan Pilkades di Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko kepada Bupati Tuban. Pasalnya ketidak cocokan jumlah undangan hadir dan hasil rekapitulasi berselisih satu yang dianggap menciderai Pilkades Bangunrejo.
Berakhirnya Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2016 di Kabupaten Tuban, Kamis (8/12/2016), membuat Panitia harus segera membuat segala proses laporan pelaksanaan. Terhitung tiga hari setelah pelaksanaan tersebut, laporan harus sudah diterima oleh Bupati Tuban, Fathul Huda.
Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Husein menolak keputusan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI soal moratorium atau pemberhentian sementara Ujian Nasional untuk SMA/ SMK untuk tahun ajaran 2016/2017.
Bupati Tuban, Fathul Huda, melantik sejumlah pejabat baru. Pejabat itu yang akan memimpin Susunan Organisasi Tata Kerja (SOTK) berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016.
Sejumlah Kepala Sekolah Swasta tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) sederajat di Kabupaten Tuban menaruh harapan besar pada Pemerintah Kabupaten Tuban. Harapan tersebut tertuang dalam hasil rekomendasi sesuai rapat koordinasi Musayawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) di SMP Plus Al Hadi Rengel Sabtu lalu (12/11/2016).