Skip to main content

Category : Religi, Sastra & Budaya


Bupati Blora Ziarah ke Makam Tjitrosoman Tuban

Rombongan dari Bupati, Wakil Bupati, perwakilan Forkopimda Kabupaten Blora, Jawa Tengah mengunjungi Makam Tjitrosoman yang berada di Desa Bejagung, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban pada (8/12). Kunjungan tersebut dalam rangkaian peringatan hari jadi Kabupaten Blora yang ke-272.

Kurikulum Majelis Taklim DInilai Sangat Penting

Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) Kabupaten Tuban bersama DPRD Jawa Timur Komisi C dan Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban me-launching Kurikulum Majelis Taklim PD BKMT Kabupaten Tuban, Kamis (2/12/2021).

Kerajinan Kuningan Tuban Tembus Mancanegara

Kabupaten Tuban memiliki pengrajin kuningan hebat. Agus Saiful (36) namanya. Pria asal Dusun Ngenul, Desa/Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban itu ahli mengukir sebuah kuningan hingga menembus mancanegara.

Dua Tahun Berhenti, Pasar Seni Lukis Indonesia Kembali Digelar

Setelah terhenti selama dua tahun, PSLI (Pasar Seni Lukis Indonesia) kini digelar kembali untuk yang kedua belas kalinya. Pelaksaan PSLI 2021 ini semula direncanakan 15 – 24 Oktober, tetapi diundur menjadi tanggal 3 – 12 Desember, karena pandemi.

Sardulo Budoyo, Pertahankan Kesenian Reog hingga Generasi Ketiga

Di zaman yang semakin modern saat ini, masyarakat cenderung lebih sering menikmati seni musik juga dianggap modern. Sehingga, kesenian tradisional mulai ditinggalkan oleh para penikmatnya. Untuk bisa bertahan, mereka tak jarang harus kompromi dengan perkembangan.