Skip to main content

Category : Kebijakan


Meretas Jalan Keadilan: Langkah Bersama LBH KP Ronggolawe dan Lapas Tuban untuk Warga Binaan

Penyuluhan dan Launching Konsultasi merupakan bentuk nyata dari kerjasama yang dilaksanakan oleh LBH KP.Ronggolawe dengan LAPAS Kelas IIB Tuban pada tanggal 05 Desember 2023 di Aula Rapat LAPAS Kelas IIB Tuban sebagai mandat praktik baik dari program Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia berbasis Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2011 Tentang Bantuan Hukum “setiap orang berhak atas pengakuan, jaminan, dan kepastian hukum yang adil serta perlakuan yang sama dihadapan hukum”.

Pensiunan Bahagia: Kenaikan Pensiun 12% Mulai 2024

Pemerintah telah melakukan penyesuaian gaji dan pensiun pokok bagi sejumlah kategori. Kesejahteraan tersebut diperuntukkan bagi PNS, TNI, Polri, pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK), pensiunan, penerima pensiun, penerima tunjangan kehormatan, dan tunjangan perintis pergerakan kebangsaan/kemerdekaan.

Menuju Pesantren Mandiri: Pendaftaran Program Inkubasi Bisnis Dibuka

Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Ditjen Pendidikan Islam kembali membuka pendaftaran peserta Program Bantuan Inkubasi Bisnis Pesantren Tahun Anggaran 2024. Pembukaan pendaftaran bantuan ini dirilis secara simbolis hari ini, di sela Rapat Koordinasi dan Konsolidasi Program Kemandirian Pesantren yang berlangsung di Jakarta.

Sidang Isbat Awal Ramadan Diadakan 10 Maret 2024

Kementerian Agama akan menggelar Sidang Isbat Penetapan Awal Ramadan 1445 H pada 10 Maret 2024. Sidang Isbat akan dihelat di Auditorium H.M Rasjidi Kementerian Agama, Jl. M.H. Thamrin, Jakarta Pusat.

CJH Tuban Wajib Tahu, Pelunasan Bipih Diperpanjang

Menjelang musim haji tahun 2024 ini, berbagai persiapan telah dilakukan oleh Calon Jemaah Haji (CJH) yang telah dijadwalkan akan berangkat tahun ini ke Tanah Suci Makkah, untuk melaksanakan ibadah haji.