Skip to main content

Category : Hukum & Kriminal


Polisi Tangkap Bandar Judi Dadu di Tempat Hajatan Nikah

Jajaran kepolisian Polsek Semanding, Polres Tuban berhasil menangkap satu orang bandar judi jenis dadu di Dusun Njanten, Desa Ngino, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Minggu (22/4/2018) dini hari.

Judi di Area Tambang, Dua Orang Diringkus Polisi

Polisi berhasil meringkus dua pria yang tertangkap basah bermain judi di area tambang pasir Dusun Sepatrojo, Desa Kedungrojo, Kecamatan Plumpang Kabupaten Tuban, Rabu sore (18/4/2018). Petugas menyita alat judi ceki dengan uang hasil taruhan. 

Home Industri Arak di Semanding Kembali Digerebek Polisi

Jajaran kepolisian Polres Tuban kembali melakukan penggerebekan Industri Rumahan (Home Industri) minuman keras jenis arak di rumah milik, Markum warga RT/02 RW/13 Dusun Jarum, Desa Jadi, Kecamatan Semanding, Rabu (18/4/2018) pagi.

Curi Diesel di Sawah, Pemuda Widang Ditangkap Polisi

Ay (22), pemuda asal Dusun Segagak, Desa Sumberjo, Kecamatan Widang berhasil ditangkap petugas Polsek Widang dan petugas Jatanras Polres Tuban, setelah melakukan aksi pencurian satu unit Mesin Diesel Merek Tongfeng.

Pengedar Karnopen di Kalangan Pemuda Montong Ditangkap Polisi

Warga Desa Pucangan, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, WD (35) Sabtu (7/4/2018) malam, berhasil ditangkap Unit Reserse Kriminal Polsek Montong, Polres Tuban. Pria tersebut ditangkap lantaran kedapatan telah mengedarkan pil karnopen kepada para pemuda di wilayah setempat.

Domino di Warung Kopi, 4 Orang Dibekuk Polisi

Unit Reskrim Posek Palang, Polres Tuban, Minggu (8/4/2018) dini hari, berhasil  menangkap empat pelaku judi domino di salah satu warung kopi milik warga Desa Lerankulon, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban.   

Polisi Cokok Pelaku Judi Togel Oknum PNS

Unit Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Palang, Polres Tuban berhasil menangkap dua pelaku perjudian Totoan Gelap (Togel) di pasar tradisional Desa Karangagung, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Kamis (5/4/2018).