Skip to main content

Category : Headline


Ketika Kapolres Bertekat Bersihkan Bumi Wali dari Kejahatan

Jawaban Itu Berwujud Tim Macan Ronggolawe

‘’Selama kalian masih menginjakkan kaki di muka bumi, akan terus kita KEJAR dan TANGKAP !!!”. Begitu ancaman yang ditebar AKBP Nanang Haryono beberapa hari setelah menginjakkan kaki di Bumi Wali. Ya, perwira polisi asal Bojonegoro ini langsung membuat gebrakan setelah itu.   

Pilgub Jatim 2018

Jadwal dan Syarat Nyoblos Pilgub Jatim, Kamu Harus Tahu

Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jawa Timur (Jatim) tinggal 60 jam lagi. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tuban juga telah melakukan sosialisasi tata cara pencoblosan calon Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) Jatim tahun 2018 ini jauh-jauh hari.

Mirisnya Peredaran Miras dan Narkoba di Bumi Wali

Jangan Biarkan Polisi Sendirian

Gema takbir masih terngiang. Suasana Lebaran masih kental. Ya, 5 hari setelah Lebara. Suasana saling memaafkan itu tiba-tiba dinodai oleh digerebeknya pabrik pembuatan minuman keras (miras) jenis arak di Kecamatan Semanding. Ratusan liter arak siap edar, dan 10.000 liter lebih baceman arak diamankan, berikut perangkat dan alat pembuatannya.   

Komplain Bau Gas Buang, Gasuma Persilahkan Masyarakat untuk Hotline

Perusahan pengolahan gas PT Gasuma Federal Indonesia (GFI) menyampaikan keterbukaannya akan keluhan masyarakat sekitar perusahaan yang berada di Dusun Badekan, Desa Sokosari, Kecamatan Soko dan desa-desa lainnya, sebab aroma gas flare yang menimbulkam bau kurang sedap.

Nelayan Khawatir Angin Kencang, Ikan Segar di Tuban Langka

 Angin kencang dan ombak besar masih terjadi di laut utara Kabupaten Tuban sampai hari ini, Kamis (21/6/2018). Melihat dari banyaknya perahu yang ditambat di pantai, nelayan setempat tampaknya masih enggan untuk beraktivitas setelah lebaran.

Pesisiran

Sikap Rendah Hati Bupati, Sindiran dan Nafsuku

‘’Sing sabar Le, ojo kemrungsung!”  Aha..ibadah Ramadanku belum mampu mengubahku. Bahkan, memberi  sedikit  atsar (bekas) sedikit saja nampaknya belum. Aku merasa Ramadanku tahun ini, lebih buruk dibanding tahun lalu. Meski tahun lalu tak bagus-bagus amat hehehe....  

Selama Lebaran 3.908 Orang Kunjungi Lapas

Selama Lebaran, hampir seribu orang rata-rata tiap hari berkunjung ke Lapas Kelas II B Tuban. Sebab, selama 4 hari kunjungan khusus Lebaran untuk warga binaan pemasyarakatan (WBP) itu, tercatat 3.908 orang yang berkunjung.   

Perusahaan di Tuban Abai Rencana Kontijensi Kegagalan Teknologi Industri

Kejadian kebakaran yang berada di dekat lokasi perusahaan pengolahan gas PT Ghasuma Federal Indonesia (GFI) di Desa Sokosari, Kecamatan Soko, Tuban mengagetkan. Meski terbilang kecil, namun kebakaran tersebut menebalkan keyakinan betapa rentannya usaha tersebut terhadap kondisi darurat.  

Minim Petani Muda, Iswanto Ajak Pemuda Bertani

Di era milenial saat ini, banyak kawula muda lebih cenderung sibuk dengan urusan gadget dan perkembangan zaman kekinian. Tak dipungkiri lagi, tahun demi tahun kapasitas petani usia muda kian terkikis oleh zaman. Minat pemuda untuk bertani tergeser dengan berbagai mode dan gaya hidup yang mempengaruhi.