Skip to main content

Category : Tag: Si


Porkab Tuban Ke-V 2018

Semanding Makin Kukuh di Puncak

Sampai hari keenam pelaksanaan Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) V 2018 Jumat (9/11/2018) posisi Kecamatan Semanding masih belum tergeser dari puncak klasemen perolehan medali sementara.

Porkab Tuban Ke-V 2018

KONI Tuban Berharap Temukan Atlet Pencak Silat Potensial

Sebagai olahraga yang mendulang medali terbanyak pada momentum Asian Games 2018, Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Tuban berharap kaderisasi atlet cabang olahraga (Cabor) Pencak Silat berlangsung maksimal.

Berikut Kecamatan yang Lolos Final Cabor Pencak Silat

Cabang Olahraga (cabor) pancak silat untuk kelas pertandingan dan seni besok memasuki babak final. Menurut pantauan blokTuban.com, hingga malam hari pencak silat putra dan putri kelas seni sudah lolos ke babak final, sedangakan pancak silat kelas pertandingan putra dan putri baru dua kelas yang lolos ke final.

Dua Kecamatan Tak Ikut Cabor Pencak Silat

Olahraga pencak silat memasuki babak semi final, dan dua dari dua puluh kecamatan yang ada di Tuban tidak mengikuti cabor pancak silat.

Unirow Wisuda 570 Mahasiswa

Universiras PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban, tepat hari ini, Selasa (6/11/2018), menggelar upacara wisuda 570 mahasiswa di Gedung Graha Sandia.

Ini Calon Lawan Persatu di Grup E

Kompetisi Liga 3 Nasional tahun 2018 segera memasuki babak 32 Besar Nasional. Kicc off dijadwalkan akan bergulir mulai Senin (26/11/2018) hingga Minggu (2/12/2018).

Manajer Persatu Rilis Tahapan Babak 32 Besar

Manajer Persatu Tuban Fahmi Fikroni merilis proyeksi putaran Nasional Liga 3 Tahun 2018. Informasi tersebut sesuai surat edaran dari PSSI pusat yang ditandatangani Sekretaris Jenderal, Ratu Tisha bernomer 4947/AGB/2017/XI-2018.

Azas Musyawarah Dalam Terapan Sistem Pertandingan Silat

alam pertandingan olahraga pencak silat, rupanya juga lekat dengan azas musyawarah bersama. Tentunya dengan pertimbangan para Juri beserta Wasit, yang kemudian disetujui dan diputuskan oleh Ketua Pertandingan sebagai hakimnya. Hal tersebut bisa dilihat dalam laga tanding silat pada Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) V Tuban, yang digelar di Lapangan Tenis Indoor Jl. DR Wahidin Sudirohusodo Tuban.