Skip to main content

Category : Tag: Si


Bupati Minta Dandim dan Kapolres Petakan Teror Pemilu

26 hari menjelang pesta demokrasi pada 17 April 2019, Bupati Tuban, Jawa Timur, Fathul Huda meminta Kapolres AKBP. Nanang Haryono dan Dandim 0811 Letkol Inf. Nur Wicahyanto memetakan teror di wilayahnya. Masyarakat harus diberikan rasa aman dan nyaman, dalam menyalurkan hak suaranya.

Begini Komentar Anggota Komisi VII DPR Tentang Pertamina

Anggota Komisi VII DPR Bara Hasibuan mengatakan, Pertamina tidak berkewajiban memberi pelatihan kepada sumber daya manusia (SDM) lokal. Bisa saja BUMN tersebut berkonsentrasi pada tenaga-tenaga di luar daerah yang lebih siap pakai.

Pra Peradilan Gugatan Kepada Kasatreskoba dan Kasi Pidum Gugur

Pengadilan Negeri (PN) Tuban telah memutuskan Sidang lanjutan Pra Peradilan yang diajukan oleh tersangka kasus narkotika jenis sabu-sabu bernama Hok San Bin Fredi, warga Kelurahan Sidomulyo, Kecamatan/Kabupaten Tuban terhadap Kasatreskoba Polres Tuban dan Kasi Pidum Kejari Tuban gugur.

Partisipasi Warga Tambah Koleksi Museum Kambang Putih Diapresiasi

Sebagai tempat penyimpan dan pameran benda bersejarah, Museum Kambang Putih memiliki aneka koleksi yang bernilai seni dan histori kebudayaan yang tinggi. Ratusan koleksi tersebut, rata-rata didapatkan dari cagarnya secara langsung, sebagian lagi dapat hibah dari masyarakat ataupun kolektor benda unik.

Belum Tersentuh, JUT Penghubung Ini Rusak

Sarana prasarana desa bisa menjadi sebuah penunjang kemajuan kualitas suatu desa, salah satunya ialah aspek Jalan Usaha Tani (JUT). Namun begitu, masih banyak ditemui JUT yang kurang layak. Padahal sarana tersebut sangat penting untuk proses olah lahan sampai panen para petani. Seperti yang nampak pada suatu wilayah di Desa Saringembat, Kecamatan Singgahan ini misalnya.

Bendungan Beralih Fungsi, Luberan Rusak Lahan UPTD Pendidikan

Peristiwa banjir Bandang yang merusak sejumlah sarana dan infrastruktur jalan sekitar jalan Singgahan-Montong, dekat UPTD Pendidikan Singgahan rupanya juga dipengaruhi oleh sebab beralihnya fungsi bendungan yang dijadikan segabai lahan tanam.

Sejumlah Pemuda Milenial Berdatangan, Tidak Tahu Acara Diskusi Dibatalkan

Kegiatan Diskusi Publik dengan tema "Membangun Bangsa Dari Sudut Pandang Generasi Muda Yang Berakal Sehat", yang rencananya menghadirkan pembicara nasional Rocky Gerung akhirnya batal diselenggarakan setelah adanya penolakan dari sembilan Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) di Kabupaten Tuban.

Pertamina EP Terapkan Teknologi EOR di Lapangan Sukowati

Pertamina EP berkepentingan terhadap implementasi Enhanced Oil Recovery/tertiary recovery (EOR) di Indonesia salah satunya di Lapangan Sukowati. Mengingat proven resources dengan tingkat kesulitan eksplorasi terendah praktis kini telah habis dieksploitasi dan menyisakan tingkat kesulitan yang lebih tinggi untuk mengurasnya.

PSHT Deklarasi Pemilu Damai

Sekitar 1000 warga Persaudaraan Setia Hari Terate (PSHT) Cabang Tuban mengikuti pembinaan dan deklarasi pemilu damai di Gedung Graha Sandiya, Kompleks Perumahan Dinas Semen Gresik Kabupaten Tuban, Jumat (15/3/2019) malam.