Skip to main content

Category : Tag: M


Drama Kolosal Meriahkan HUT TNI 71

Perayaan HUT TNI 71 diperingati oleh Kodim 0811 Tuban dengan menggelar drama kolosal perjuangan pahlawan Letda Sutjipto, di lapangan Kompi yonif 521, Rabu (5/10/2016) pukul 09.00 WIB.

Apa Kabar Bumi Wali?

Puluhan Warga Geneng Terserang Penyakit Gondongan

Puluhan warga Dusun Geneng, Desa Kedungmulyo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban terserang penyakit Gondongan. Bagi penderita Gondongan mengalami pembengkakan terletak tepat di bawah telinga di samping wajah. Tak ayal, orang yang mengalami gondongan, bagian sisi wajahnya akan terlihat membesar.

Makan Ubi Bikin Mudah Kentut?

Saat sedang asyik makan ubi, barangkali Anda pernah diingatkan teman yang berkata, "awas nanti kentut!".

Di Tuban, Kecamatan Kerek Dominasi Angka Kriminalitas

Kecamatan Kerek masuk dalam daftar angka tertinggi dalam kasus tindak pidana. Belum lama ini, dua kasus penganiayaan telah terjadi di kecamatan tersebut, bahkan satu di antaranya korban meregang nyawa. Sebelumnya terdapat kasus peredaran karnopen yang dilakukan oleh ibu rumah tangga dan pencurian yang dilakukan oleh pemandu lagu karaoke terhadap teman kerjanya.

Polsek Parengan Tangkap Pelaku Jambret, Satu DPO

Kepolisian Sektor (Polsek) Parengan berhasil menangkap&nbsp;pelaku Pencurian Dengan Pemberatan (Curat) Jambret yang terjadi di<br />Jalan Raya Ponco-Singgahan tepatnya di Desa Parangbatu, Kecamatan&nbsp;Parengan, Kabupaten Tuban, Sabtu (1/10/2016) kemarin.

Kades Pakel Berharap Semua Rencana Musrenbangdes Terealisasi

Desa Pakel, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban menggelar&nbsp;Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes), Selasa<br />(4/10/2016).&nbsp;Dalam Musrenbangdes yang diselenggarakan di balai desa setempat dibahas tentang Rencana Kerja Pemerintah (RKP) pada Dana Desa dan Alokasi Dana Desa (ADD) tahun 2017.

Dihantam Ombak, Perahu Nelayan Pecah

Cuaca buruk yang terjadi belakangan ini berdampak pada kehidupan nelayan. Akibatnya, salah satu perahu nelayan milik Suraji warga Desa Boncong, Kecamatan Bancar pecah akibat dihantam ombak, Senin (3/10/2016). &nbsp;

SD Negeri Talun, Kecamatan Montong

Tak Ada Aktivitas, Jadi Penyimpanan Pakan Ternak

Sepi tak berpenghuni, itulah nasib salah satu lembaga pendidikan tingkat Sekolah Dasar Negeri (SDN) yang ada di Desa Talun, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban. Sekolah Dasar Negeri yang bernomor 314 itu sudah sekitar dua tahun tak ada lagi kegiatan belajar mengajar.

Tidak Sanggup Bayar Ambulan, Biaya akan Masuk Klaim

Jika pasien tidak mampu tengah dirawat inap di Puskesmas dan akan dirujuk ke Rumah Sakit dengan menggunakan ambulan dan dimintai biaya transportasi, maka pasien berhak untuk tidak memberi biaya tersebut alias menolak.

Puting Beliung, Sapu Puluhan Rumah di Senori Tuban

Puluhan rumah warga Desa Wanglukulon, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban rusak, akibat diterjang bencana angin puting beliung, Senin (3/10/2016) petang. Warga setempat, Mukson mengatakan, kejadian yang begitu dahsyat itu berhasil menghancurkan 23 rumah warga yang terletak di RT.01, RT.03, RW. 01 dan RT.10 Desa Wanglukulon, Senori.