Skip to main content

Category : Tag: Ep


Difabel Tuban Keluhkan Cafe Inclusi Sepi, Pemkab: Harganya Kemahalan

Keluhan para disabilitas terkait sepinya cafe inclusi, telah direspon oleh Pemerintah Kabupaten Tuban. Meski sudah beroperasi selama tiga bulan, cafe yang berada di Jalan Yos Sudarso No.256 Kelurahan Kutorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban omsetnya belum sesuai ekspektasi, Sabtu (18/6/2022).

#Berita Foto

Alamat, Telepon, dan Kode Pos Kantor Dinas Kominfo Tuban

Kantor Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Tuban terletak di Jalan Mastrip No.%A Kelurahan Sidorejo, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban. Intansi yang dipimpin oleh Arief Handoyo ini, per tahun 2022 berubah namanya menjadi Dinas Kominfo, Statistik, dan Persandian Kabupaten Tuban.