Skip to main content

Category : Tag: V


Jelang Libur Natal Dan Tahun Baru

Reservasi Hotel Mencapai 70%

Libur panjang jelang natal dan tahun baru 2016 reservasi hotel di Kabupaten Tuban mencapai angka 30 hingga 70%.

Vaksin Demam Dengue Akhirnya Mulai Dipakai

Vaksin untuk mencegah demam dengue akhirnya mulai dipakai secara resmi. Meksiko menjadi negara pertama yang akan menggunakan vaksin ini secara luas bagi penduduk di daerah endemik demam dengue.

Mungkinkah Makan Berlebihan Bikin Lambung Pecah?

Pada setiap perayaan, baik itu saat hari besar keagamaan, liburan, atau acara keluarga, makan bersama adalah kegiatan utamanya. Makanan yang berlimpah di meja makan bisa membuat kita makan berlebihan.

Hari AIDS, Pelajar Bagi Bunga

Sejumlah pelajar berseragam abu-abu, dari Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 1 Tuban, membagikan ratusan bunga kepada pengguna jalan di traffic light, Jalan Pramuka, Tuban, Selasa (01/12/2015).

Uniknya Jasa Kawin Kambing

Layanan jasa terhadap hewan peliharaan lazimnya diberikan dalam bentuk perawatan atau pelatihan. Namun sejak setahun terakhir di Kabupaten Tuban muncul usaha yang menawarkan jasa kawin kambing.

Sempat Ricuh, Konser Berjalan Lancar

Konser Evi Tamala dan Imron Sadewo, dengan grup musik dangdut Monata di Lapangan Gedung Olahraga (GOR) Rangga Jaya Anoraga, Jalan Sunan Kalijaga, Tuban sempat berlangsung ricuh, Sabtu (28/11/2015).

Evie Tamala dan Imron Sadewo Hibur Warga Tuban

Penyanyi papan atas, Evie Tamala, menyambut ribuan penonton di lapangan Gedung Olahraga (GOR) Rangga Jaya Anoraga, Jalan Sunan Kalijaga, Tuban Sabtu (28/11/2015).

Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Bulu (3)

Proyek Rp80 Miliar, 'Dimainkan' Tengkulak Nakal

Proyek seluas kurang lebih 2 Hektar (Ha) dengan dana sebesar Rp80 miliar dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Jatim, tidak maksimal penggunaannya. Banyak hal yang membuat nelayan enggan mengikuti lelang atau menyetor hasil tangkapan ke tempat tersebut. Diantaranya pembayaran tengkulak yang mengikuti lelang tidak jelas, sehingga nelayan terkadang merugi.

Beras Tak Layak Akan Diproses Ulang

Badan Urusan Logistik (Bulog) mengaku siap menerima kembali Beras Miskin (Raskin) tak layak konsumsi dari masyarakat dengan kondisi apapun.