Skip to main content

Category : Tag: Uni


Gerebek Oknum Kades dan Dosen di Hotel

Rektor Unirow: Benar, Itu Dosen Kami

Rektor Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban, Supiana Dian Nurtjahyani membenarkan jika yang digrebek oleh Kepolisian Resor (Polres) Tuban adalah salah satu dosen di kampus yang dia pimpin.

Blok Cerita Pendek

Aksara di Pangkuan Tamanmu

Jika aku adalah tetesan air langit yang diturunkan Tuhan sebagai obat rindu, maka aku akan selalu bersyukur atas nikmat-Nya. Sebab bagian obat rindu juga salah satu rindu yang akan tetap dirindukan sampai kapan pun. Sebagaimana bumi yang tak pernah membenci hujan. Begitu juga dengan diriku, aku ingin rinduku abadi dalam keabadian waktu.

Seru, Lomba Balap Karung Pakai Helm

Bulan Agustus telah berakhir. Meski begitu, perayaan tujuh belasan masih berlangsung di beberapa tempat, seperti halnya warga Dusun Jati RT.01 dan RT.02, Desa/Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban.

Komunitas Paralayang Tuban

Sejak 2009 Komunitas Paralayang Ada di Bumi Wali

Komunitas Paralayang di Kabupaten Tuban mulai ada sejak tahun 2009. Meskipun hingga saat ini belum familiar di telinga masyarakat, namun komunitas tersebut masih aktif terus menjalankan latihan-latihan maupun mengirimkan anggotanya untuk mengikuti perlombaan yang diselenggarakan di luar Kabupaten Tuban.

Selamat Jalan Kang Erwan Subandi

Salah satu akademisi dan tokoh pemberdayaan di Kabupaten Bojonegoro dan Tuban, Erwan Subandi, meninggal dunia. Kang Erwan, panggilan akrabnya, menghembuskan nafas terakhir di ICU Rumah Sakit Aisiyah Bojonegoro, Rabu (31/8/2016) malam, sekitar pukul 22.30 WIB.

Komunitas Tuban

Main Pokemon Go, Cari Monster hingga Tengah Malam

Pemanfaatan Global Positioning System (GPS) dalam Game Pokemon Go, membuat daya tarik Game ini mampu digandrungi oleh anak muda hingga orang tua. Dari GPS lah, game ini serasa nyata membuat para pemain  seolah-olah merupakan tokoh yang ada dalam game tersebut, karena menggunakan keberadaan GPS yang masih aktif.

Komunitas Tuban

Menengok Aktivitas Komunitas Pokemon Go Tuban

<p dir="ltr">Menariknya Game Pokemon yang bisa merealisasikan antara pengguna game (Gamer) dengan aplikasi tersebut seolah nyata, membuat sejumlah anak muda gandrung terkena wabah game Pokemon tersebut.

Launching Komunitas Kali Kening, Sejarah Baru Bumi Wali

Sore ini, Kamis (25/8/2016) akan menjadi sejarah baru di Bumi Wali sebutan kota Tuban. Pasalnya, di sebuah kecamatan pinggiran yang di lalui Kali atau Sungai Kening akan diadakan launching komunitas baca tulis yang tergabung dalam 'Komunitas Kali Kening'.

Komunitas Tuban

Hidup Sehat Ala Komunitas Desa Berseri

Segenap masyarakat yang tergabung dalam Komunitas Desa Berseri mengklaim menjalani hidup dengan cara sehat. Hampir semua kebutuhan dapur mereka tanam sendiri dengan memanfaatkan lahan pekarangan masing-masing.

Komunitas Tuban

Komunitas Desa Berseri Wujudkan Harmoni Lintas Kabupaten

&nbsp;Komunitas Desa Berseri berawal dari kemauan bersama yang mendambakan kehidupan desa yang penuh harmoni. Komunitas ini tercipta berawal dari sebuah pelatihan yang difasilitasi salah satu perusahaan minyak dan gas yang beroperasi di Tuban dan Bojonegoro.