Skip to main content

Category : Tag: Un


Jelang Natal dan Tahun Baru 2016

Jelang Tahun Baru, Terompet Mulai Diburu

Mendekati Natal dan Tahun Baru 2016, mulai banyak dijumpai penjual terompet di trotoar-trotoar pinggir jalan. Bukan hanya di wilayah perkotaan, namun juga sudah mulai merambah ke wilayah kecamatan. Tak terkecuali di Bangilan dan Jatirogo.

Satu Keluarga Keracunan Jamur

Keracunan Jamur, Satu Keluarga Dilarikan ke Puskesmas

Keracunan jamur yang menimpa satu keluarga, pada hari Jumat (18/12/2015), di Dusun Ngindahan, Desa Guwoterus, Kecamatan Montong, mengakibatkan harus dilarikan ke Puskesmas Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban.

Dengan Daun Jati, Penuhi Kebutuhan Sehari-hari

Pagi ini, terik matahari tak secerah biasanya. Sepanjang Jalan Raya Kerek-Montong masih lengang, tak banyak kendaraan berlalu-lalang. Dari kejauhan, ketika sampai di Desa Jarorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban tampak dua perempuan tua berjalan membungkuk, terbebani dengan apa yang mereka gendong di punggungnya.

Tanggul Jebol, Petani Karanglo Terancam Rugi

Petani di Desa Karanglo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban mengeluhkan belum adanya perbaikan terhadap tanggul sungai yang beberapa hari lalu jebol di desa setempat. Jebolnya tanggul beberapa hari yang lalu dikarenakan tanggul tidak mampu menahan volume air yang tinggi.

Demo Pasca Pilkada

LSM dan Komunitas Vespa Gelar Aksi

Sejumlah pengendara vespa dan motor di Kabupaten Tuban, melakukan aksi menyoroti kinerja penyelenggara Pemilu usai Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 9 Desember 2015 kemarin.

Apa Kabar Bumi Wali?

Hore! Air Terjun Nglirip Mengalir

Musim kemarau telah berlalu, kini musim berganti menjadi pengujan. Begitupun di Kabupaten Tuban, hujan yang mengguyur Bumi Wali akhir-akhir ini bahkan sempat membuat banjir di beberapa kecamatan. Di sisi lain, musim penghujan membawa berkah tersendiri, khususnya di Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan yang memiliki tempat wisata Air Terjun Nglirip. Saat ini, ari terjun tersebut sudah mengalir setelah beberapa waktu lalu kering.

Banjir Tuban

Diterjang Banjir, Petani Terancam Gagal Panen

Petani di Dusun Lebak, Desa Sumurgung, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban dipastikan merugi, karena tanaman jagung yang sudah berumur kurang lebih 2 bulan rata dengan tanah akibat di terjang banjir, pada Senin (14/12/2015).

Angin Puting Beliung

Rumah Rusak, Korban Terima Bantuan Perlengkapan Bayi

Ada hal ganjil dalam pemberian bantuan yang diterima warga korban puting beliung. Mereka mendapat bantuan perlengkapan bayi, meski tidak satupun dari korban puting beliung memiliki bayi.

Jasad Hanyut di Sungai Kening Ditemukan

Jasad Jatmiko Hari (50) salah satu warga Desa Suciharjo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban yang hanyut di Sungai Kening akhirnya ditemukan. Jenazah ditemukan setelah sudah dua hari dilakukan pencarian.