PAC GP Ansor Montong Gelar PKD
Bertempat di SMP NU Hidayatul Ulum Desa Talun, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Montong menggelar Pelatihan Kepemimpinan Dasar (PKD) tahun 2020.
Bertempat di SMP NU Hidayatul Ulum Desa Talun, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Montong menggelar Pelatihan Kepemimpinan Dasar (PKD) tahun 2020.
Puluhan pemuda Kecamatan Montong dilatih menjadi pewarta sekaligus marketing inovasi desanya, Sabtu (28/12/2019).
Petugas Satpol PP Kabupaten Tuban dengan Kasi Trantib Kecamatan Kerek dan Montong mengelar patroli bersama dengan sasaran warung penjual Minuman Keras (Miras) di wilayah setempat, Kamis (5/12/2019).
Proyek pembangunan jalan ruas beton yang ada di Desa Simo, Kecamatan Soko, mempunyai intensitas kemacetan yang padat. Bahkan, para pengguna jalan mengaku begitu khawatir jika kemacetan terjadi pada titik sentral jembatan Glendeng yang merupakan perbatasan wilayah Tuban selatan dan Kabupaten Bojonegoro.
Dalam rangka Hari Oeang, Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tuban menyelenggarakan Pajak Bertongklek dan Festival Mural di halaman kantor setempat yang berada di Jalan Pahlawan No. 8 Tuban, Minggu (17/11/2019) pagi.
Cuaca panas yang melanda wilayah Kabupaten Tuban mengakibatkan peternak ayam potong di Kelurahan Widengan, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban terancam merugi.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban melaksanakan kegiatan sosialisasi pencegahan dan penanggulangan bencana kebakaran tahun 2019 di Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban.
Semarak Kemerdekaan Republik Indonesia di tahun 2019 ini, Panitia Peringatan Hari Besar Nasional (PHBN) Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban akan kembali menyuguhkan perlombaan kesenian tradisional tongklek yang beberapa tahun terakhir ini ditiadakan.
Ratusan Kepala Sekolah (Kepsek) tingkat SD dan SMP Negeri maupun Swasta di Kabupaten Tuban, menonton bersama film program Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) berjudul 'Ayu Anak Titipan Surga' di gedung bioskop NSC Tuban, Kamis (22/08/2019).
Fase kekeringan pada musim kemarau saat ini tengah mencapai tahap serius. Sejumlah wilayah kecamatan Kabupaten Tuban mulai terdampak, salah satunya ada di Desa Nguluhan, Kecamatan Montong.