Sembako Tuban
Minyak Curah Turun Rp1.500/Kg, Setara dengan Minyak Kemasan Sederhana
Sejumlah bahan kebutuhan pokok di Kabupaten menjelang Ramadan justru turun harga. Misalnya minyak goreng curah yang turun Rp1.500/Kilogramnya, Selasa (21/3/2023).
Sejumlah bahan kebutuhan pokok di Kabupaten menjelang Ramadan justru turun harga. Misalnya minyak goreng curah yang turun Rp1.500/Kilogramnya, Selasa (21/3/2023).
Pelayanan publik Kabupaten Tuban tahun 2022 mendapatkan predikat zona hijau dari ombusdman dengan nilai 81,33. Zona hijau tersebut memiliki arti bahwa tingkat kepatuhan standar pelayanan publik berkualitas tinggi.
Perlombaan Marching Band Se-Jawa Timur (Jatim) yang dikemas dalam Arpegio Marching In Harmony (ARMY) mendapatkan respon luar biasa, baik dari masyarakat di Kabupaten Tuban maupun luar kabupaten.
Dalam Rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-1, Arpegio Drum Corps Tuban menggelar perlombaan Arpegio Marching In Harmony (ARMY), bertempat di Lapangan Tenis Indoor Kabupaten Tuban.
Akhir pekan ular piton sepanjang 3,5 meter, resahkan di warga lingkungan Jarkali Rt. 07 Rw. 04 Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Minggu (19/03/2023).
Kekalahan melawan Jepang, membuat para pemain tim sepakbola pantai Indonesia patang arang. Sebab, Jepang merupakan juara runner up FIFA Beach Soccer World Cup tahun 2021.
Asosiasi Kabupaten (Askab) Persatuan Sepak Seluruh Indonesia (PSSI) Tuban akan mengadakan seleksi pemain sepak bola untuk berkompetisi di Kejuaraan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jatim ke 8.
Dhanu Rosadhe resmi ditunjuk oleh Asosiasi Kabupaten (Askab) Persatuan Sepak Seluruh Indonesia (PSSI) Tuban, untuk melatih tim sepak bola Tuban dalam Kejuaraan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jatim ke 8.
Usai dilantik di Pendopo Krida Manunggal Tuban pada Selasa (14/3) siang, Ketua Askab PSSI Tuban Budi Sulistiyono mengharapkan bahwa SSB Tuban yang pelatihnya berlisensi D dapat terafiliasi ke Asprov Jatim. Sebab, selama ini yang terafiliasi baru pelatih yang berlisensi C.
Pengurus Asosiasi Kabupaten (Askab) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Tuban, resmi dilantik di Pendopo Kridho Manunggal Tuban, Selasa (14/03/2023).