Skip to main content

Category : Tag: Semen


Melihat Packing Plant SG di Banyuwangi

SG Penuhi 90 Persen Pasar Bali

Packing Plant milik Semen Gresik yang ada di Kabupaten Banyuwangi mengemas ulang semen curah yang berasal dari pabrik Tuban. Setiap seminggu, setidaknya dua kapal tangker berisi 6 ribu ton semen curah dikirim ke tempat ini untuk dikemas kembali.

Melihat Packing Plant SG di Banyuwangi

Packing Plan SG Kemas 1.500 Ton Semen Curah Perhari

Packing Plant Semen Gresik di Desa Ketapang, Kecamatan Kalipuro, Kabupaten Banyuwangi, mampu mengemas 1.500 ton semen setiap hari. Semen-semen itu langsung dipasarkan dan diproduksi di wilayah Banyuwangi dan sekitarnya.

Melihat Packing Plant SG di Banyuwangi

Packing Plant SG Punya Kapasitas 10 Ribu Ton

Packing Plant Semen Gresik di Desa Ketapang, Kecamatan Kalipuro, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur mempunyai kapasitas cukup besar. Peralatan di area ini, didesain untuk mengemas kembali semen curah yang didapat dari Semen Gresik, ataupun pabrik lain yang menjadi anak perusahaan Semen Indonesia.

Melihat dari Dekat Packing Plant SG di Banyuwangi

PT Semen Gresik mempunyai area Packing Plant di Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.<br /><br />Packing Plant merupakan tempat pengepakan semen curah milik Semen Gresik. Semen curah itu kiriman dari pabrik Semen Gresik (SG) yang ada di Kabupaten Tuban.

Gandeng Kemen PUPR, SG Gelar Sertifikasi Tukang Bangunan

Sebagai wujud kepedulian terhadap pengembangan kompentensi tukang bangunan di Cilacap, PT. Semen Gresik bekerjasama dengan Balai Jasa Konstruksi Wilayah IV Kementerian Pekerjaan Umum &amp; Perumahan Rakyat (Kemen PUPR), menyelenggarakan Pelatihan dan Sertifikasi Tukang Bangunan bertajuk Edutrain Jago Bangunan, yang bertempat di Gedung Graha Pemuda Bercahaya pada tanggal 11 hingga 12 Desember 2017. Sejumlah 200 tukang bangunan turut berpartisipasi para acara tersebut.

Sepeda Wisata ESGE Diramaikan Pejabat dan Masyarakat

Sejumlah pejabat penting di Tuban dan ribuan pesepeda memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Semen Gresik ke-60 di Lapangan Perdin, Desa Sumurgung, Kecamatan/Kabupaten Tuban, Minggu (5/11/2017).

Produk Inovatif Baru Buat Pelanggan

Merespon kebutuhan pelanggan yang beragam, Holcim Indonesia memperkenalkan Semen Holcim Serbaguna dengan Micro Filler Particle. Produk hasil penyempurnaan ini memudahkan pengerjaan bangunan untuk hasil konstruksi yang lebih kuat, permukaan yang lebih halus, dan sebaran yang lebih luas. Selain itu, Holcim juga meluncurkan desain kantong semen baru yang menampilkan tanda Micro Filler Particle dan kini telah tersedia hampir di seluruh wilayah pasar Holcim sejak bulan Juni 2017.

Pasokan Berlebih, Semen Holcim Merugi

PT Holcim Indonesia mengalami penurunan penjualan produk sebesar -0.4 persen, untuk periode sembilan pertama di tahun 2017 dibanding tahun kemarin. Kondisi kelebihan pasokan semen nasional belum teratasi, berdampak pada kinerja Holcim Indonesia.