#Berita Foto
Ambles, Penutup Gorong-gorong di Jalan Mastrip Tuban Diperbaiki
Penutup gorong-gorong atau drainase di Jalan Mastrip Tuban sedang diperbaiki dengan cara di las, Selasa (14/6/2022) sekitar pukul 13.30 Wib.
Penutup gorong-gorong atau drainase di Jalan Mastrip Tuban sedang diperbaiki dengan cara di las, Selasa (14/6/2022) sekitar pukul 13.30 Wib.
Jalan Ahmad Yani penghubung Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro belakangan viral di sosial media. Pengguna jalan dan masyarakat mengeluhkan banyak lubang jalan yang membahayakan.
Ruas jalan menuju jembatan penghubung Desa/Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban dan Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro (KaRe) mengalami kerusakan parah.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Tuban kembali menertibkan sejumlah Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan Jalan RE. Martadinata, Rabu (11/5/2022).
Puluhan pemuda asal Kabupaten Bojonegoro membuat onar di Wilayah Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban, Senin 9 Mei 2022. Akibatnya, lampu neon box Balai Desa Bangunrejo dan fasilitas umum rusak.
Belakang ini, jalan rusak sering dikeluhkan oleh warga Kabupaten Tuban. Bulan lalu, jalan rusak di Desa Sidoharjo, Kecamatan Senori ditanami pisang karena rusaknya parah.
Selama dua periode masa jabatan Bupati Tuban jalan di Dusun Ngaglik belum pernah tersentuh pembangunan atau perbaikan dari pemerintah. Jalan rusak tersebut tepatnya di jalan Syekh Sodiran RT 13/ RW 04 Dusun Ngaglik, Desa Lajo Lor, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban.
Adanya aturan yang berubah di tingkat Pemerintah Pusat, recofusing anggaran, hingga proses administrasi berimbas pada pembangunan jalan di Kabupaten Tuban. Pembangunan jalan yang sudah direncanakan sebelumnya di tahun 2021 dan awal tahun 2022 pun tak dapat terealisasi atau macet, Rabu (13/4/2022).
Jalan poros ruas Senori-Sembung di Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban kondisinya rusak parah. Karena membahayakan, warga setempat kemudian protes dengan cara menanaminya dengan pohon pisang.
Pengurus masjid di Kabupaten Tuban perlu meningkatkan kewaspadaannya, untuk segera mengosongkan isi kotak amalnya karena aksi pencurian kotak amal kembali terjadi di Masjid Albayinah Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Rabu (6/4/2022) pagi.