32 Koperasi di Tuban Diajukan Pembubaran
Dinas Koperasi, Perdagangan dan Perindustrian (Diskoperindag) Kabupaten Tuban mengajukan 32 koperasi untuk dibubarkan.
Dinas Koperasi, Perdagangan dan Perindustrian (Diskoperindag) Kabupaten Tuban mengajukan 32 koperasi untuk dibubarkan.
Awal Januari 2017, Joko Waras yakni Balita penderita Hidrosefalus asal Desa Sumberejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban menjalani rawat jalan.
engobatan yang dijalani Ahmad Sarul Mar'i atau dikerap disapa Joko Waras telah berakhir. Ia telah menghembuskan napas terakhirnya di RSUD Dr Soetomo Surabaya, Senin (30/1/2017).
Pelaku perampokan di sebuah toko beras milik Susmiati (32), yang berada di jalan Diponegoro, Sabtu, 14 Januari 2017 telah ditangkap oleh petugas kepolisian Polres Tuban.
Perkumpulan Pengusaha Lokal Tuban (PPLT) berencana akan menggelar aksi unjuk rasa di PT Holcim Indonesia TBK, Kantor Tuban, Kamis, 26 Januari 2017 pagi.
Pagi ini, jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Jatirogo Resort Tuban melakukan kegiatan ofensif di wilayah hukumnya, untuk menekan peredaran barang terlarang. Operasi Cipta Kondisi yang dipimpin langsung Kapolsek Jatirogo tersebut berlangsung satu jam, mulai pukul 08.00 hingga 09.00 WIB.
Sebagai Kabupaten yang mempunyai bentang pantai, Tuban merupakan salah satu kota yang cukup dikenal dengan produksi terasi.
Jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Singgahan, Resort Tuban gencar melakukan kegiatan Ofensif di wilayah hukumnya untuk menekan peredaran barang terlarang. Sasaran utamanya menjaring semua kendaraan box dan semua mobil pengangkut barang.
Kepolisian Polres Tuban menegaskan bahwa perampokan yang terjadi di toko beras Jl.Diponegoro, milik Susmiati (32), Sabtu (14/1/2017) tidak ada kaitannya dengan pelaku perampokan Toko Srijaya.
Biaya penerbitan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK), sesuai Peraturan Pemerintah No.60 tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP), menjadi Rp 30.000 yang sebelumnya Rp 10.000.