Skip to main content

Category : Tag: Pm


Kukuhkan 20 PAC IKA PMII se-Kabupaten Tuban, Cak Thoriq Sampaikan Ini

blokTuban.com - Sebanyak 20 Pimpinan Anak Cabang Ikatan Alumni Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PAC IKA PMII) se-Kabupaten Tuban periode 2022-2027 resmi dikukuhkan di Aula SMP BAS Tuban, Minggu (29/5/2022). Pembacaan naskah pengukuhan dipimpin langsung ketua IKA PMII Jawa Timur (Jatim), Thoriqul Haq dan didampingi ketua PC IKA PMII Tuban, Khoirul Huda.

292 Ekor Sapi di Tuban Terpapar Wabah PMK, 4 diantaranya Mati

Jumlah sapi yang terjangkit wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Kabupaten Tuban terus bertambah. Dari data yang diterima blokTuban.com, pada Jumat (27/5/2022) kasus baru PMK bertambah 112 ekor, sehingga total binatang yang terjangkit telah mencapai 292 ekor, yang mana empat diantaranya mati.

BAZNAS Tuban Adakan Penyuluhan dan Pencegahan PMK di Desa Pongpongan

Menindaklanjuti arahan dari BAZNAS RI terkait dukungan pencegahan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), maka BAZNAS Kabuaten Tuban menyelenggarakan kegiatan penyuluhan pencegahan wabah yang saat ini menyerang Jawa Timur di Balai Ternak BAZNAS di Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Jumat (20/5/2022).