Komunitas Timor-Er Ronggolawe Tuban Gelar Apel Sumpah Pemuda
Pagi ini di Pantai Semilir, yang berada di Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, tampak ratusan mobil Timor terparkir berjajar memenuhi pantai semilir, Minggu (29/10/2023).
Pagi ini di Pantai Semilir, yang berada di Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, tampak ratusan mobil Timor terparkir berjajar memenuhi pantai semilir, Minggu (29/10/2023).
Pemerintah Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban bersama pemuda karang taruna setempat menggelar upacara bendera dalam rangka HUT ke-78 RI di Pantai Semilir, Kamis (17/8/2023).
Tampak ramai siswa-siswi Sekolah Dasar (SD) beserta beberapa guru Taman Kanak-kanak (TK) dan SD, sedang mengikuti workshop pantomim yang diselenggarakan oleh Pemuda Bergerak Foundation (PBF) Plumpang, di Twin Cafe yang terletak di Desa/Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, Sabtu (24/06/2023).
Seorang pemuda berusia 24 Tahun asal Desa Jetak, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro, meninggal dunia usai terlibat Laka lantas dengan truk, saat melintas di Jalan Tuban-Widang, tepatnya di Desa Widang, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.
Beredar sebuah postingan video oleh akun Facebook Las kur terkait pembubaran balap liar di Jalan Raya Kecamatan Merakurak di grub Facebook Jaringan Informasi Tuban (JITU).
Dalam rangka mewujudkan Sumber Daya Manusia (SDM) yang maju, berkualitas dan berdaya saing, Komisi 4 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, melaksanakan kunjungan kerja (Kunker) ke Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), Selasa (21/3).
Makanan merupakan salah satu komposisi penting, yang harus didapatkan oleh tubuh. Pasalnya, dengan makanan yang baik tubuh akan menjadi lebih bertenaga, sehingga daya tahan tubuh menjadi lebih optimal.
Masyarakat di Kabupaten Tuban, patut bangga dengan inovasi suplemen penambah nafsu makanan hewan, yang berhasil diciptakan oleh para pemuda yang ada di bumi Ronggolawe.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban melalui Dinas Tenaga Kerja dan Perindustrian (Disnaker) Tuban, mengajak masyarakat untuk meningkatkan kemampuan dan berwirausaha.
Dapat menjalankan pekerjaan yang disenangi, merupakan salah satu impian dari kebanyakan orang. Sebab, dengan begitu pekerjaan akan terasa lebih mudah. Hal itu, yang saat ini sedang dilakoni oleh Ibham, warga asal Desa Merkawang, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban.