Skip to main content

Category : Tag: Pemuda


Dua Mahasiswa Unirow Juara Duta Pemuda Tuban

Mahasiswa Universitas Ronggolawe dari Prodi Komunikasi, Diyah Ayu Fadhilla berprestasi dengan menjadi Juara Umum Duta Pemuda Tuban 2017. Pemilihan dilaksanakan saat kegiatan Jambore Pemuda di Mangrove Center Tuban (MCT) Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Jumat (29/9/2017) sampai Minggu (1/10/2017) kemarin.

Materi Jambore Tentang Wawasan Kebangsaan dan Pendidikan Karakter

Jambore Pemuda Tuban 2017 yang diselenggarakan perdana oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban di Pantai Mangrove Center, Desa Jenu, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban secara umum diisi dengan materi tentang Wawasan Kebangsaan dan Pendidikan Karakter.

Pemuda Tawaran Diamankan di Polsek Pamotan

Seorang pemuda asal Tawaran, Kecamatan Kenduruan Kabupaten Tuban ditemukan anggota polisi di wilayah Pamotan, Rembang Jawa Tengah. Pemuda dengan baju jersey Persib Bandung itu diketahui bernama Marsudi (25).

Peringati Kemerdekaan, Pemuda Donganti Bersihkan Makam

Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-72, Komunitas Pemuda Dusun Donganti (Komando), Desa Plandirejo, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Bojonegoro melakukan kegiatan bersih-bersih makam dusun setempat, Sabtu (19/8/2017).

Pemuda Pongpongan, Peduli dengan Program Jemput Pasien

Setelah sukses dengan program pembagian paket sembako kepada 40 keluarga miskin, pemuda Pongpongan yang tergabung dalam Komunitas Kami Peduli Layak mengembangkan program baru bertajuk "Jemput Pasien". 

Mengkarakterkan Remaja Masjid

Pemandangan calon anggota baru Remaja Islam Masjid Agung Jawa Tengah (Risma-JT) sedang melaksanakan pengabdian (baca: KKN untuk Mahasiswa) dalam bentuk kamping ke beberapa masjid –di Semarang– sungguh patut untuk diapresiasi.

Refleksi Hari Pancasila, Generasi Muda Harus Kritis

Sejak 1 Juni 1945, Pancasila dicetuskan sebagai dasar Negara Indonesia dan ideologi yang tidak bisa ditawar lagi. Dengan lima silanya, idiologi bangsa ini bisa menyatukan penduduk Negeri yang Bhinneka.

Pemuda Maindu Diduga Menjadi Korban Penganiayaan

Pulang Merantau, Kondisi Pemuda Maindu Babak Belur

Berniat merantau untuk mencari uang di Kota Surabaya, Muhammad Mu'zin (23) pemuda asal RT/4 RW/1 Dusun Blimbing, Desa Maindu, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban ini pulang dalam keadaan babak belur.

Hari Kebangkitan Nasional

Kartar Menilai Momentum Bangkit Dari Permasalahan Sosial

Tanggal 20 Mei 108 tahun yang lalu, organisasi Budi Utomo (Boedi Oetomo) lahir. Organisasi yang didirikan oleh para pelajar di School Tot Opleiding Van Inlands Artsen (STOVIA) di tahun 1908 itu dianggap sebagai hari bangkitnya Nasionalisme.