Pangkalan Elpiji di Tuban Selatan Sebut Stok Aman
Mendekati bulan Ramadan tahun 2018, stok elpiji 3 kg di Tuban selatan terbilang masih aman. Hal itu diungkapkan beberapa pemilik pangkalan di Kecamatan Bangilan dan Jatirogo.
Mendekati bulan Ramadan tahun 2018, stok elpiji 3 kg di Tuban selatan terbilang masih aman. Hal itu diungkapkan beberapa pemilik pangkalan di Kecamatan Bangilan dan Jatirogo.
Polres Tuban memusnahkan ribuan liter arak hasil tangkapan selama Ops. Sikat Semeru 2017. Selain arak, ribuan butir karnopen dan sejumlah knalpot brong juga dimusnahkan bertempat di halaman belakang Polres Tuban, Rabu (3/1/2018).
Menjelang tahun baru 2018, Polsek Montong memberikan imbauan dan pembinaan di sejumlah bengkel motor yang berada di wilayah hukumnya.
Pengkaderan Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Waskita Unirow Tuban terus dilakukan untuk anggota barunya. Selama tiga hari terakhir, 7 mahasiswa yang masih bertahan digembleng di area Kesatuan Pemangku Hutan (KPH) Perhutani Tuban.
Kelangkaan tabung gas LPG disejumlah daerah di wilayah Jawa Tengah maupun Jawa Barat turut mengundang kekhawatiran bagi masyarakat Tuban.
Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Tuban, memastikan elpiji 3 kg menjelang tahun baru tetap aman. Bahkan, pihaknya berjanji akan mengawasi secara ketat peredaraannya di pasaran.
Kelangkaan tabung LPG 3 kilogram di sejumlah daerah baik di Jawa Tengah maupun di Jawa Barat cukup mengkhawatirkan masyarakat, terlebih menjelang akhir tahun.
Pertamina terus mengoptimalkan suplai LPG 3 KG pada Desember 2017 di berbagai wilayah, guna memenuhi kebutuhan masyarakat khususnya ditujukan bagi masyarakat tidak mampu yang berhak untuk mengkonsumsi LPG bersubsidi.
Tabung Elpiji 3 kilogram milik Suyono, warga Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, yang sehari-harinya digunakan untuk memasak soto dan bakso di dapur warung miliknya, Jumat (8/12/2017) pagi terbakar.
Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Waskita Universitas PGRI Ronggolawe membuat diklat untuk anggota baru. Diklat digelar di kawasan Kampus Unirow, Jalan Manunggal, Kabupaten Tuban.