Dua Bulan Ada 6 Hektare Lahan Hutan di Tuban Terbakar
Memasuki musim kemarau seperti saat ini, sudah ada tiga titik hutan yang mengalami kebakaran di Kabupaten Tuban. Total luasan hutan di Tuban sekitar 28.000 hektar dengan dominasi hutan jati.
Memasuki musim kemarau seperti saat ini, sudah ada tiga titik hutan yang mengalami kebakaran di Kabupaten Tuban. Total luasan hutan di Tuban sekitar 28.000 hektar dengan dominasi hutan jati.
Setelah menderita kelumpuhan selama bertahun-tahun, akibat pengapuran tulang akhirnya nenek di Tuban ini bisa kembali beraktivitas setelah mendapatkan bantuan hadiah dari Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Timur.
Alat berat nampak mondar-mandir di ruas jalan Jatirogo-Bulu Kabupaten Tuban yang rusak. Alat tersebut sedang melakukan proses pengerukan sisi jalan untuk dilebarkan.
Aksi pencurian kendaran bermotor (Curanmor) kembali terjadi di Kabupaten Tuban. Kali ini terjadi di parkiran minimarket Desa Wotsogo, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban, pada Senin (24/07/2023).
Hampir setiap hari informasi lowongan kerja dibutuhkan. Sebagai media online lokal di Kabupaten Tuban, blokTuban.com menyajikan informasi tersebut, Kamis (20/7/2023).
Nilai ekspor Provinsi Jawa Timur Juni 2023 senilai USD 1,52 miliar atau turun sebesar 19,37 persen dibandingkan Mei 2023. Nilai tersebut dibandingkan Juni 2022 juga mengalami penurunan sebesar 25,08 persen.
Sejumlah bahan pokok di Kabupaten Tuban pada Kamis (20/7/2023) pagi mengalami turun harga. Berdasarkan informasi Siskaperbapo Jatim di laman resminya, ada 4 bahan pokok yang turun harga hari ini.
Jemaah haji asal Kabupaten Tuban kloter 18 dan 19 telah tiba dengan selamat. Rombongan atau iring-iringan kendaraan turun di Kompi Senapan C Jalan Sunan Kalijaga Tuban.
Jalan Bulu-Jatirogo yang sempat menjadi perbincangan hangat masyarakat di Kabupaten Tuban beberapa waktu belakangan ini, lantaran rusak dan membahayakan pengguna jalan yang melintas, akhirnya sudah mulai diperbaiki.
Tepat satu tahun menjabat sebagai Kasat Intelkam Polres Tuban AKP Dartok Darmawan resmi dimutasi dan akan digantikan oleh Iptu Mohammad Fahrur Rozikin yang sebelumnya menjabat sebagai Kaur Binopsnal Satuan Intelkam Polres Gresik.