Skip to main content

Category : Tag: It


SMPN 5 Tuban Gelar Doa Bersama

Optimis, Usai Capacity Building Bersama Danki

Dalam kegiatan sosialisasi Ujian Nasional (UN) dan doa bersama yang dilaksanakan oleh SMPN 5 Tuban di lapangan sekolah setempat, dilanjutkan dengan peningkatan kapasitas (capacity building) yang diberikan oleh Komandan Kompi (Danki) Brimob Bojonegoro AKP Sujono S.H, M. Hum dan trainer dari Madiun, Endra Diandra.

Hari Buku 23 April

Literasi Terancam, Komunitas ini Gelar Pawai Buku

Sejumlah mahasiswa dan pelajar yang tergabung dalam Gerakan Tuban Menulis dan Tuban Literasi, menggelar pawai buku sebagai peringatan Hari Buku yang jatuh pada tanggal 23 April 2016. Kegiatan itu bertemakan 'Pawai Buku Nusantara, Matikan Smartphone Ayo Baca Buku'.

Pelaras Gamelan di Tuban (Bagian 2)

Pernah Diremehkan, Bertahan dari Gempuran Krisis Moneter

Sarmidi, warga Dusun Ngemplak, Kelurahan Sidorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban, merupakan satu dari segelintir orang yang bertahan melaras gamelan dan alat-alat jawa di Kabupaten Tuban. Pria ini, mulai merintas usaha sebagai penglaras alat musik sejak tahun 1994 lalu. Setelah merasa cukup mendapatkan ilmu dan bekal dari kakek dan para tetua sebelumnya.

Warga Singgahan Tewas di Kamar Kos Gresik

Dewi Lama Tak Pulang ke Singgahan

Nahas dialami Dewi Purwaningsih. P. Wanita kelahiran Tuban, 27 Agustus 1990 ini, dikabarkan telah meninggal dunia di kamar kosnya. Selama hidupnya, Dewi dikenal gadis yang baik dan pendiam. Sejak kecil umur 8 bulan dia sudah ditinggal ayah kandungnya entah ke mana dan di rawat oleh ibunya.

Tiang Listrik Roboh Tak Kunjung Ditangani

Tiga tiang listrik, berada di pinggir kawasan persawahan Desa Maibit, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, dikabarkan roboh sejak beberapa hari terakhir. Tiang ini roboh, diantara tanaman panaman padi yang sebentar lagi menjelang masa panen.

Di Tuban, Ada Dua Masalah Lahan

Tanah memang sering menjadi masalah yang serius bagi masyarakat kecil, apalagi jika harus berurusan dengan pemilik modal atau pengusaha. Bahkan, klaim pun sering dilakukan untuk mendapatkan status hak milik atas tanah yang justru bukan miliknya. Seperti di Tuban misalnya, ada dua laporan sengketa lahan yang dilaporkan ke Kantor Pertanahan Tuban.

Ibu dan Anak yang Ditemukan Nelayan

Sakit Lupa Ingatan, Bawa Anak Jalan-Jalan

Ditemukannya Ainur Rohmah (33) asal Desa Laju Kidul, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban yang telah lama tinggal bersama suami di Desa Tamarayon, Serang, Banten, mengagetkan pihak keluarga. Sebab, tidak disangka kepergiannya dengan menggendong sang anak, Wafirul Husna yang berusia 8 Bulan, berujung petaka.

Ibu dan Anak yang Ditemukan Nelayan

Masya Allah..! Korban Asli Laju Kidul

Ainur Rohmah (33) seorang ibu yang ditemukan nelayan di Pantai Tuban, dengan menggendong anaknya, Wafirul Husna yang masih berumur 8 bulan, ternyata berasal dari RT 01/RW 02, Desa Laju Kidul, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban.