Bertemu Eko Wahyudi, Petani Tuban Keluhkan Irigasi dan Pupuk Subsidi
Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi Partai Golkar, H. Eko Wahyudi, menegaskan komitmennya untuk mendukung kemajuan dan kesejahteraan petani di Kabupaten Tuban.
Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi Partai Golkar, H. Eko Wahyudi, menegaskan komitmennya untuk mendukung kemajuan dan kesejahteraan petani di Kabupaten Tuban.
Pada 26 Desember tahun ini, Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban genap berusia 36 tahun. Sehingga, perguruan tinggi di bawah naungan Nahdlatul Ulama (NU) ini dinilai sudah dewasa. Sehingga diharapkan ke depan mampu membuat lompatan-lompatan kemajuan.
Aneka Sambel Tuban, sebuah tempat kuliner yang terkenal dengan berbagai pilihan sambalnya, membuka kesempatan berkarir untuk posisi Bartender dan Kasir, Kamis (26/12/2024).
Pos Pelayanan dan Pengamanan Terpadu Operasi Kepolisian "Lilin 2024" yang terletak di Alun-Alun Kabupaten Tuban berperan aktif dalam mengawal arus mudik, arus balik, serta aktivitas wisata pada perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025.
Insiden pencurian sapi kembali terjadi di Dusun Bogang, Desa Beji, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Kebakaran hebat melanda Gedung Hotel LYNN di Jalan Teuku Umar No. 7A, Kelurahan Latsari, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban, pada Rabu malam (25/12).
Masalah penutupan Pantai Sumur Pawon di Desa Mentoso, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban semakin memanas, Rabu (25/12/2024).
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memastikan bahwa pertandingan ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia antara Timnas Indonesia melawan Bahrain tetap digelar di Indonesia, tepatnya di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.
Ramen, masakan mie berkuah khas Jepang yang berakar dari Tiongkok, kini telah menjadi bagian dari kuliner populer di berbagai daerah, termasuk Kabupaten Tuban, Minggu (22/12/2024).
Menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru), Komisi 3 DPRD Kabupaten Tuban melakukan inspeksi mendadak ke Pasar Baru Tuban, Jumat (20/12/2024).