Mendadak, Ruang Paripurna Dewan Jadi Tempat Promo Pakaian
Suasana Ruangan Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten berubah setelah dijadikan Promo Pakaian Kesehatan oleh Perusahaan ISCO, Kamis (8/9/2016).
Suasana Ruangan Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten berubah setelah dijadikan Promo Pakaian Kesehatan oleh Perusahaan ISCO, Kamis (8/9/2016).
Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Tuban acap mengundang perhatian. Pasalnya, seringkali dalam pesta demokrasi money politics menjadi hal yang lumrah.
Jawaban pemerintah terhadap Laporan Pansus dan Pemandangan Umum Fraksi-fraksi tentang Raperda Pembentukan dan Susunan organisasi Perangkat Daerah (PSPD) tidak berbeda jauh. Sebab pemerintah hanya akan mengevaluasi terkait poin-poin yang penting saja dalam Raperda PSPD tersebut.
Pendaftaran Calon Kepala Desa dalam Pilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 2016 Kabupaten Tuban telah ditutup secara serentak hari Selasa, 6 September 2016.
Raharjo (46), nelayan asal Desa Kradenan, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, akhirnya berhasil ditemukan. Meski begitu, korban ditemukan sudah dalam keadaan tidak bernyawa.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban menggelar rapat Paripurna Jawaban Pemerintah Terhadap Laporan Pansus Dan Pemandangan Umum Fraksi-fraksi tentang pembentukan dan susunan organisasi Perangkat Daerah (PSPD), Kamis (8/9/2016) pukul 10.00 WIB.
Seorang pengendara sepeda motor tewas dihantam bus Pahala Kencana di Jalan Tuban Bulu KM 30-31, tepatnya di Desa Sobontoro, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, Kamis (8/9/2016) pukul 05.00 WIB.
Pencarian Raharjo (46), nelayan asal Desa Kradenan, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, yang hilang di laut utara ketika berangkat melaut pada Rabu (7/9/2016) kemarin, dilanjutkan pagi ini, Kamis (8/9/2016).
Jembatan Sungai Kening yang mengubungkan dua dusun di Desa Kedungjambangan, Kecamatan Bangilan sejak sebulan yang lalu dibongkar. Pembongkaran dilakukan guna perbaikan dan pelebaran jembatan.
Menurut catatan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban, Kecamatan Senori, merupakan wilayah multi bencana perlu segera ditangani bersama. Secara gografis Kecamatan senori memiliki kerawanan bencana baik bencana alam, non alam maupun sosial.