Memasuki Musim Hujan, BPBD Minta Masyarakat Waspada
Musim hujan telah dimulai pada Minggu ketiga bulan November ini. Hujan yang terus terjadi hampir setiap hari membuat masyarakat Tuban harus waspada dan berhati-hati.
Musim hujan telah dimulai pada Minggu ketiga bulan November ini. Hujan yang terus terjadi hampir setiap hari membuat masyarakat Tuban harus waspada dan berhati-hati.
Masyarakat yang mempunyai rencana beraktivitas di luar rumah selama akhir pekan perlu waspada. Badan Meterologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi akan ada hujan lebat dan angin kencang di sejumlah wilayah di Indonesia.
Pasca rumah milik Ragum (45) warga Dusun Karean, Desa Gesikan, Kacamatan Grabagan, Kabupaten Tuban ludes dilalap si jago merah. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban langsung menyerahkan bantuan kepada korban.
Meski beberapa wilayah di kawasan Kabupaten Tuban sudah di guyur hujan, namun sebagian wilayah lain hingga kini masih kesulitan mendapatkan air bersih.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban, menyebut selama ini kabupaten berjuluk Bumi Ronggolawe ini sudah pernah mengalami gempa sebanyak empat kali.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tuban bekerja sama dengan Joint Operating Body Pertamina-Petrochina East Java (JOB P-PEJ) kembali menggelar Pelatihan tentang Desa Tangguh Bencana (Destana) terhadap warga sekitar JOB P-PEJ, Jumat (20/10/2017).
Sekitar pukul 10.49 WIB, sebagian warga di Kabupaten Tuban dan Bojonegoro merasakan adanya gempa bumi. Walaupun cuma sebentar, tetapi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) langsung bereaksi untuk mencari titik gempa.
Mobil pemadam kebakaran (Damkar) bernopol S-8239-EP, milik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban mengalami kecelakaan di sekitar jalan hutan Pakah, Desa Gesing, Kecamatan Semanding, Minggu (10/9/2017), sekitar pukul 11.00 WIB.
Kekeringan yang terjadi belakangan ini membuat warga kebingungan bagaimana mendapatkan air bersih untuk digunakan keperluan sehari-hari, baik untuk mandi, masak, cuci dan beberapa kebutuhan lainnya.
Puskesmas Kerek bersama Tim Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) Kabupaten Tuban, melakukan simulasi kebakaran dan pembuatan dokumen rencana contijensi.