Reses di Tuban, Anggota DPR RI Kunjungi Lapas
Anggota DPR RI Dapil III Jatim 9, Wihadi Wiyanto melaksanakan reses di Tuban dengan mengunjungi beberapa instansi di antaranya Lapas Kelas 2B, Selasa (9/5/2017).
Anggota DPR RI Dapil III Jatim 9, Wihadi Wiyanto melaksanakan reses di Tuban dengan mengunjungi beberapa instansi di antaranya Lapas Kelas 2B, Selasa (9/5/2017).
Seluruh lembaga permasyarakatan hari ini tengah merayakan Hari Ulang Tahun Permasyarakatan ke-53. Berbagai rangkaian acara dilakukan guna menyemarakkan hari jadi tersebut.
Lembaga Permasyarakatan (Lapas) II B Tuban menampung 385 tahanan secara keseluruhan. Namun dari angka sekian tersebut, terdapat sebanyak 12 Narapidana yang terjerat kasus Korupsi.
Perasaan senang dan terharu kini telah menyelimuti Mualimin (25), Narapidana (Napi) Lembaga Permasyarakatan (Lapas) IIB Tuban.
Budidaya jamur tiram menjadi bisnis potensial yang belum banyak dikembangkan di daerah Tuban, khususnya di belahan selatan kota penghasil legen itu. Melihat potensi yang menjanjikan tersebut, warga Bate, Kecamatan Bangilan, Fin Indarto tidak mau menyia-nyiakan.
Secara umum setiap ruang tahanan sepatutnya diisi Narapidana dengan jumlah kapasitas yang ditetapkan sehingga tidak melebihi kapasitas yang sudah ditentukan.
Sebanyak 120 Narapidana Lembaga Permasyarakatan (Lapas) IIB Tuban, melakukan Khatmil Quran, Kamis, 20 April 2017.<br /><br />Bertempat di Masjid Lapas, para Napi secara bersamaan melantunkan ayat-ayat suci Alquran, yang dibalut dengan tema Nusantara Mengaji.
Narapidana (Napi) atau warga binaan Lembaga Permasyarakatan (Lapas) IIB Tuban, beramai-ramai melakukan bersih-bersih di kompleks Pemakaman Sunan Bonang, Selasa (18/4/2017). Kegiatan yang dilakukan para warga binaan itu dalam rangka memperingati Hari Bhakti Pemayarakatan ke 53 tahun.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban melalui Perum Bulog berjanji melakukan penyerapan gabah/beras kepada sejumlah desa di kabupaten setempat. Penyerapan dilakukan melalui kerjasama antara Perum Bulog dengan mitra kerja atau satuan kerja yang sebelumnya telah menandatangani kesepakatan bersama.
Kapal Tagbut (penarik tongkang) tampak terdampar di pantai pelabuhan Desa Temaji, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Senin, 27 Maret 2017.